Segmen 4: Persija Taklukkan Perseru hingga Grand Prix Malaysia

Persija Jakarta menaklukkan Perseru Serui dengan skor 2-1. Sementara itu, Daniel Ricci Ardo meraih podium tertinggi di Grand Prix Malaysia.

oleh Liputan6 diperbarui 03 Okt 2016, 06:13 WIB
Diterbitkan 03 Okt 2016, 06:13 WIB
Persija vs Perseru
Persija Jakarta menaklukkan Perseru Serui dengan skor 2-1.

Liputan6.com, Solo - Persija Jakarta akhirnya kembali memetik kemenangan setelah 14 laga, usai mengalahkan Perseru Serui dengan skor 2-1. Namun kemenangan itu belum mampu mengangkat posisi Persija dari posisi ke-14 di papan klasemen.

Sementara itu, pebalap Redbull Daniel Ricci Ardo sukses meraih podium tertinggi di Grand Prix (GP) Malaysia. Ini menjadi kemenangan pertamanya sejak Grand Prix Belgia dua tahun silam.

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya