Kebakaran Permukiman Pademangan hingga HUT ke-45 Basarnas

Kebakaran melanda permukiman di kawasan Pademangan, Jakarta Utara. Sementara pengibaran bendera di bawah laut untuk menyambut HUT Basarnas.

oleh Liputan6 diperbarui 01 Mar 2017, 08:31 WIB
Diterbitkan 01 Mar 2017, 08:31 WIB
HUT Basarnas
HUT ke-45 Basarnas.... Selengkapnya

Liputan6.com, Jakarta - Kebakaran hebat melanda permukiman padat penduduk di Pademangan, Jakarta Utara, Selasa malam. Akibatnya puluhan rumah kontrakan dan sejumlah kendaraan hangus dilalap si jago merah.

Sementara itu, puluhan penyelam dari SAR, TNI, Polri dan sejumlah komunitas mengibarkan bendera merah putih di bawah Pulau Gosong, Kecamatan Susoh, Kabupaten Aceh Barat Daya. Selain pengibaran bendera di bawah laut, penanaman terumbu karang juga dilakukan dalam menyambut HUT Basarnas ke-45 di pulau tersebut.

Saksikan tayangan video selengkapnya dalam tautan ini.

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya