Liputan6.com, Jakarta - Babak 16 Besar Liga Champions kembali akan bergulir mulai 17 Februari 2015 mendatang. Undian untuk menentukan jadwal pertandingan dan tim mana yang akan berlaga sudah dilakukan di Nyon, Swiss, 15 Desember 2014 lalu.
Sebanyak 16 tim akan berlaga di fase knock-out ini. Dan, pastinya serangkaian duel menarik bakal tersaji di babak tersebut. Misalnya saja, Barcelona melawan Manchester City, atau Real Madrid kontra Schalke
Seperti dilansir UEFA.com, ada beberapa statistik menarik terkait 16 kontestan yang tampil di babak 16 besar Liga Champions nanti. Di antaranya soal tim yang mencatat prestasi mengagumkan karena belum terkalahkan di babak ini.
Borussia Dortmund dan Paris Saint-Germain (PSG) adalah dua klub yang belum terkalahkan sejak Liga Champions musim 2003/04.
PSG sudah dua kali tembus babak 16 besar, tepatnya di dua musim sebelumnya. Mereka belum pernah kalah sekalipun. Begitu pula dengan Dortmund. Klub besutan Juergen Klopp ini tembus ke babak 16 besar sebanyak 2 kali sejak musim 2003/04 dan belum terkalahkan.
Video: Fakta Menarik Babak 16 Besar Liga Champions (1)
Borussia Dortmund tembus ke babak 16 besar sebanyak 2 kali sejak musim 2003/04
Diperbarui 13 Feb 2015, 13:01 WIBDiterbitkan 13 Feb 2015, 13:01 WIB
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Apa Arti Google? Berikut Sejarah dan Makna di Balik Mesin Pencari Terpopuler
Penyebab Pemanasan Global, Fenomena Alam yang Mengancam Bumi
Panduan Lengkap Arti Simbol Kode Emoticon WhatsApp, Ungkap Makna Tersembunyi
Arti Emoji Tangan, Berikut Panduan Lengkap Memahami Makna di Balik Simbol Digital
Utang PayLater Orang Indonesia Tembus Rp 21,98 Triliun
Butuh Tontonan Manis? Ini 12 Film Romantis Terbaik untuk Suasana Libur
Cara Mudah Cek Dana PIP 2025: Pastikan Bantuan Pendidikan Cair
Penyebab Kucing Tidak Mau Makan dan Tidur Terus, Ini Penjelasan Lengkapnya
IPO Laris Manis, FORE Bakal Melantai di Bursa Senin 14 April 2025
Tokoh Muda Islam Dukung Rencana Prabowo Evakuasi Sementara 1.000 Warga Gaza ke Indonesia
Antusiasme Pencinta Apple Sambut Peluncuran Sekaligus Penjualan iPhone 16 Series di Indonesia
BYD Han L EV dan Tang L EV, Mobil Listrik Premium dengan Kemampuan Superior