VIDEO: Langka, Inilah Penampakan Tornado Api di Portugal

Sebuah kebakaran langka terekam kamera TV lokal, terlihat fenomena tornado api muncuul saat petugas coba memadamkan api.

oleh Istiarto Sigit diperbarui 09 Okt 2017, 10:45 WIB
Diterbitkan 09 Okt 2017, 10:45 WIB

Liputan6.com, Jakarta Sebuah kebakaran langka terekam kamera TV lokal, terlihat fenomena tornado api muncuul saat petugas coba memadamkan api. Fenomena ini dipicu oleh besarnya api yang muncul pada kebakaran tersebut.

 

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya