Liputan6.com, Jakarta Sebuah video yang menampilkan The Duchess of Cambridge, Kate Middleton membantu masyarakat merenung akan pentingnya menjaga kesehatan mental anak.
Dalam video berdurasi 1 menit 54 detik itu, Kate mengatakan bahwa dia dan suaminya Duke of Cambridge, pangeran William telah melihat banyaknya anak yang berjuang dalam mengatasi bullying, perpecahan keluarga dan isu-isu lainnya, yang dapat menyebabkan anak depresi, kecemasan, kecanduan obat terlarang dan menyakiti diri sendiri.
"Stigma kesehatan mental bisa berarti banyak anak-anak tidak mendapatkan bantuan dan ini perlu diubah. Melalui Place2Be, saya menawarkan dukungan untuk menjaga kesehatan mental anak khususnya di lingkungan sekolah," katanya, seperti dikutip Dailymail, Senin (16/2/2015).
Di Indonesia, bila melirik data Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) sepanjang tahun 2014, sangat miris melihat adanya 19 kasus bullying di sekolah. Jumlah ini berdasarkan pengaduan langsung, melalui media dan melalui surat elektronik. Kasus bullying ini menurut KPAI beragam. Mulai dari ejekan hingga perlakuan kasar yang menyebabkan luka fisik.
Kate Middleton Kampanyekan Bahaya Bullying
Kate Middleton membantu masyarakat merenung akan pentingnya menjaga kesehatan mental anak.
diperbarui 16 Feb 2015, 20:00 WIBDiterbitkan 16 Feb 2015, 20:00 WIB
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Prabowo Kembali ke Tanah Air, Ini Hasil Kesepakatan Bilateral dengan MBZ di Abu Dhabi
Museum Bajra Sandhi, Monumen Perjuangan yang Sarat Filosofi Hindu Bali
Banjir Bandang Terjang 3 Desa di Tapanuli Selatan, 2 Orang Meninggal Dunia
Hidup Ruwet Banyak Masalah? Amalkan Wirid Singkat Ijazah Habib Novel Ini
Pembanguan Sekolah Terdampak Gempa Garut 5.0 Gunakan Bata Plastik Daur Ulang
Hasil Livoli Divisi Utama 2024: LavAni Juara Usai Menang Dramatis Atas Indomaret
3 Gelandang yang Bisa Direkrut Manchester United di Era Ruben Amorim: Termasuk Jebolan Akademi Klub
Hasil Liga Inggris: Arsenal Kembali ke Jalur Kemenangan, Lumat Nottingham Forest
Link Live Streaming Liga Inggris Manchester City vs Tottenham, Segera Tanding di Vidio
Mengenal Keunikan Baju Bodo, Pakaian Adat Sulawesi Selatan
Dulu Dukung Anies, Relawan Hijau Hitam Kini Dukung Ridwan Kamil-Suswono di Pilkada Jakarta
Hasil China Masters 2024: Sabar/Reza Tembus Final