6 Potret Terbaru Gita Sucia, Pernah Bintangi Sinetron Anak Sekolahan

Selain Anak Sekolahan, Gita Sucia juga pernah bintangi sitkom Sketsa dan sinetron Ganteng-Ganteng Serigala.

oleh Selma Intania Hafidha diperbarui 03 Nov 2021, 20:15 WIB
Diterbitkan 03 Nov 2021, 20:15 WIB
6 Potret Terbaru Gita Sucia, Pernah Bintangi Sinetron Anak Sekolahan
Gita Sucia. (Sumber: Instagram/gitasucia)

Liputan6.com, Jakarta Nama Gita Sucia mungkin sedikit asing di telinga masyarakat Indonesia. Artis 8 Februari 1995 ini terjun ke industri hiburan sejak tahun 2009. Gita Sucia mengawali kariernya dengan menjadi finalis pada pemilihan GADIS Sampul pada tahun 2009.

Tak banyak yang tahu, rupanya Gita Sucia pernah bintangi sitkom Sketsa tahun 2015 hingga 2018. Selain itu, Gita juga pernah bintangi sinetron Ganteng-Ganteng Serigala dan berperan sebagai Murid SMA Strada School yang merupakan cameo. 

Nama artis muda berusia 26 tahun ini semakin dikenal sejak bintangi sinetron Anak Sekolahan tahun 2017. Dalam sinetron tersebut, Gita berperan sebagai Karlyn dan adu akting dengan sederet bintang muda ternama seperti Megan Domani dan Natasha Wilona.

Kini, Gita Sucia kian aktif wara wiri di layar kaca. Selain sinetron, Gita Sucia juga pernah bintangi FTV dan menjadi model video klip tahun 2018. Melalui laman Instagramnya, Gita Sucia cukup sering unggah beragam potret dan aktivitasnya.

Berikut Liputan6.com merangkum dari berbagai sumber tentang potret terbaru Gita Sucia pemeran Karlyn dalam sinetron Anak Sekolahan, Rabu (3/11/2021).

1. Gita Sucia bukanlah artis baru di industri hiburan, sosoknya sudah sering wara wiri di layar kaca sejak sinetron pertamanya tahun 2015.

6 Potret Terbaru Gita Sucia, Pernah Bintangi Sinetron Anak Sekolahan
Gita Sucia. (Sumber: Instagram/gitasucia)

2. Bintangi sinetron Anak Sekolahan tahun 2017, tentunya membuat sinetron yang dibintangi oleh Natasha Wilona ini jadi semakin berwarna pada saat itu.

6 Potret Terbaru Gita Sucia, Pernah Bintangi Sinetron Anak Sekolahan
Gita Sucia. (Sumber: Instagram/gitasucia)

3. Begini momen kebersamaan Gita bareng pemain Anak Sekolahan 4 tahun yang lalu.

6 Potret Terbaru Gita Sucia, Pernah Bintangi Sinetron Anak Sekolahan
Gita Sucia. (Sumber: Instagram/gitasucia)

4. Sinetron terakhir yang dibintangi Gita tahun 2020 berjudul Cahaya Terindah, tentunya banyak yang rindu dengan akting Gita di layar kaca.

6 Potret Terbaru Gita Sucia, Pernah Bintangi Sinetron Anak Sekolahan
Gita Sucia. (Sumber: Instagram/gitasucia)

5. Selain sebagai bintang sinetron, Gita juga merupakan seorang model. Modelling merupakan awal mula karier Gita di entertain.

6 Potret Terbaru Gita Sucia, Pernah Bintangi Sinetron Anak Sekolahan
Gita Sucia. (Sumber: Instagram/gitasucia)

6. Artis kelahiran Bandung ini kerap unggah beragam potret OOTD-nya yang tak lepas dari perhatian.

6 Potret Terbaru Gita Sucia, Pernah Bintangi Sinetron Anak Sekolahan
Gita Sucia. (Sumber: Instagram/gitasucia)
Lanjutkan Membaca ↓
Loading

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya