5 Potret Fuji Reka Ulang Foto Zaman SMA, Dipuji Tetap Ingat Teman Lama

Fuji unggah reka ulang foto bareng teman dekatnya semasa SMA, dipuji tetap ingat teman lama meski sudah jadi artis.

oleh Arini Nuranisa diperbarui 19 Jan 2024, 15:40 WIB
Diterbitkan 19 Jan 2024, 15:40 WIB
5 Potret Fuji Reka Ulang Foto Zaman SMA, Dipuji Tetap Ingat Teman Lama
Fuji reka ulang foto bareng teman dekat masa SMA. (Sumber: Instagram/fuji_an)... Selengkapnya

Liputan6.com, Jakarta Sejak dikenal publik, Fujianti Utami Putri atau yang akrab disapa Fuji selalu terlihat mempunyai banyak teman. Karakternya yang social butterfly atau mudah berinteraksi dengan orang lain membuat circle pertemanannya meluas dari berbagai kalangan, dari selebgram hingga artis papan atas Tanah Air.

Meski kini punya banyak teman artis, Fuji rupanya tidak pernah lupa dengan teman dekatnya semasa SMA. Hal itu terlihat dari unggahan Fuji yang membuat reka ulang foto bersama empat sahabatnya. Dalam keterangan, adik ipar Vanessa Angel itu mengungkapkan jika foto lamanya diambil pada tahun 2018.

Dari 2018 hingga 2024, persahabatan mereka awet hingga 6 tahun berlalu. Unggahan Fuji itu pun banjir pujian dari warganet, meski sudah menjadi artis terkenal, Fuji masih ingat dan tetap berteman dekat dengan sahabat lamanya. Mereka melakukan reka ulang foto dengan pose dan gaya semirip mungkin dengan foto zaman SMA.

Enam tahun bersahabat, berikut ini 6 potret Fuji reka ulang foto lama bareng teman dekat masa SMA, dirangkum Liputan6.com dari Instagram pribadinya pada Jumat (19/01/2024).

1. Fuji membagikan foto lamanya vs kini, bareng keempat sahabatnya semasa duduk di bangku SMA.

5 Potret Fuji Reka Ulang Foto Zaman SMA, Dipuji Tetap Ingat Teman Lama
Fuji reka ulang foto bareng teman dekat masa SMA. (Sumber: Instagram/fuji_an)... Selengkapnya

2. Fuji dan sahabat lamanya sudah berteman dekat sejak tahun 2018. Hingga kini, mereka masih menjalin komunikasi yang baik hingga akhirnya bertemu.

5 Potret Fuji Reka Ulang Foto Zaman SMA, Dipuji Tetap Ingat Teman Lama
Fuji reka ulang foto bareng teman dekat masa SMA. (Sumber: Instagram/fuji_an)... Selengkapnya

3. Meski memiliki banyak kesibukan, Fuji menyempatkan waktunya untuk bertemu dengan sahabat lamanya yang sedang liburan kuliah.

5 Potret Fuji Reka Ulang Foto Zaman SMA, Dipuji Tetap Ingat Teman Lama
Fuji reka ulang foto bareng teman dekat masa SMA. (Sumber: Instagram/fuji_an)... Selengkapnya

4. Momen kumpul bersama ini pun dijadikan Fuji sebagai momen untuk mengingat masa-masa sekolah. Karena itu, mereka membuat reka ulang foto di masa kini.

5 Potret Fuji Reka Ulang Foto Zaman SMA, Dipuji Tetap Ingat Teman Lama
Fuji reka ulang foto bareng teman dekat masa SMA. (Sumber: Instagram/fuji_an)... Selengkapnya

5. Banyak warganet yang kagum terhadap Fuji karena masih ingat dengan sahabat lamanya, meski kini dirinya sudah menjadi artis terkenal.

5 Potret Fuji Reka Ulang Foto Zaman SMA, Dipuji Tetap Ingat Teman Lama
Fuji reka ulang foto bareng teman dekat masa SMA. (Sumber: Instagram/fuji_an)... Selengkapnya
Lanjutkan Membaca ↓
Loading

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya