Calon gubernur Bambang Dwi Hartono menggunakan hak pilihnya dalam Pikada Jawa Timur. Kandidat yang diusung PDIP itu mencoblos didampingi Ketua Pemenangan Pemilu yang juga Wakil Ketua DPR Pramono Anung.
Dalam tayangan Liputan 6 Siang SCTV, Kamis (29/8/2013), cawagub pendamping Bambang DH, Said Abdullah tak bisa menggunakan hak pilihnya lantaran tak ber-KTP Jawa Timur. Said ber-KTP DKI Jakarta.
Sementara suasana posko pemenangan di Gedung Dewan Pimpinan Daerah PDIP Bambang-Said telah ramai dipadati pendukung. Mereka tengah menanti hasil quick count.
Pilkada Jatim ini diikuti oleh 4 pasang cagub, yakni Soekarwo-Saifullah Yusuf, Eggi Sudjana-M Sihat, Bambang Dwi Hartono-Said Abdullah, dan Khofifah Indar Parawansa-Herman S Sumawiredja. (Riz/Sss)
[VIDEO] Nyoblos, Cagub Bambang DH Didampingi Pramono Anung
Kandidat yang diusung Partai PDIP itu mencoblos didampingi Ketua Pemenangan Pemilu yang juga Wakil Ketua DPR Pramono Anung.
diperbarui 29 Agu 2013, 13:41 WIBDiterbitkan 29 Agu 2013, 13:41 WIB
Advertisement
Live Streaming
Powered by
Video Pilihan Hari Ini
Video Terkini
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Penyebab Kebakaran Los Angeles, Sebabkan 10 Orang Tewas dan 70.000 Warga Lainnya Mengungsi
KPK Tetapkan Dua Tersangka Korupsi Pengadaan Server Telkom Senilai Rp 280 Miliar
2 Kota Suci Dilanda Banjir, Benarkan Tanda Kiamat Sudah Dekat?
350 Caption TikTok Bucin Paling Keren dan Romantis
Paris Hilton Bagikan Kondisi Rumahnya yang Terdampak Kebakaran Los Angeles, Tinggal Puing-Puing
Momen Haru Pemakaman Ayah Baim Wong ada Disamping Istri
Kantor Dinas Pendidikan Makassar Terbakar Hebat, Warga Sempat Dengar Ledakan
7 Tempat Kuliner Sentul dengan View yang Cantik, Bagus untuk Refreshing
Mengenali Ciri Skoliosis: Panduan Lengkap untuk Deteksi Dini
350 Caption Perpisahan Kerja Menyentuh Hati untuk Rekan dan Atasan
Seskab Mayor Teddy Tegur Pejabat Negara RI 36 yang Pengawalnya Arogan di Jalan
5 Makanan dengan Hampir Nol Kalori untuk Memulai Diet Anda