Melihat Lebih Dekat Daihatsu Rocky dalam Balutan Foto

PT Astra Daihatsu Motor (ADM) resmi meluncurkan model terbarunya, Daihatsu Rocky.

oleh Arief Aszhari diperbarui 30 Apr 2021, 12:14 WIB
Diterbitkan 30 Apr 2021, 12:13 WIB
Daihatsu Rocky (Arief A/Liputan6.com)
Tampilan sport Daihatsu Rocky (Arief A/Liputan6.com)

Liputan6.com, Jakarta - PT Astra Daihatsu Motor (ADM) resmi meluncurkan model terbarunya, Daihatsu Rocky. Kendaraan kolaborasi kelima dengan Toyota ini, sudah mulai tersedia di diler dan siap dipasarkan di Indonesia.

Daihatsu Rocky ini, tersedia dalam lima varian, yaitu 1.0 R TC MT, 1.0 R TC MT ADS, 1.0 R TC CVT, 1.0 R TC CVT ADS, dan 1.0 R TC CVT ASA.

Menyoal harga, Daihatsu Rocky dibanderol mulai Rp216 juta sampai Rp237,9 juta on the road (OTR) Jakarta.

Mau tahu lebih detail tampilan dari Daihatsu Rocky ini, berikut galeri fotonya:

 

Saksikan Video Pilihan di Bawah Ini:

Bagian Wajah

Daihatsu Rocky memiliki varian dengan fitur keselamatan yang canggih (Arief A/Liputan6.com)
Daihatsu Rocky memiliki varian dengan fitur keselamatan yang canggih (Arief A/Liputan6.com)
Tampilan grill yang sporty dari Daihatsu Rocky (Arief A/Liputan6.com)
Tampilan grill yang sporty dari Daihatsu Rocky (Arief A/Liputan6.com)
Tampilan grill Daihatsu Rocky (Arief A/Liputan6.com)
Tampilan grill Daihatsu Rocky (Arief A/Liputan6.com)

Mesin, Interior, dan Buritan

Mesin 1.0 liter turbo Daihatsu Rocky (Arief A/Liputan6.com)
Mesin 1.0 liter turbo Daihatsu Rocky (Arief A/Liputan6.com)
Interior Daihatsu Rocky (Arief A/Liputan6.com)
Interior Daihatsu Rocky (Arief A/Liputan6.com)
Tampilan buritan Daihatsu Rocky (Arief A/liputan6.com)
Tampilan buritan Daihatsu Rocky (Arief A/liputan6.com)

Infografis Poin-Poin Penting Usulan RUU Larangan Minuman Beralkohol

Infografis Poin-Poin Penting Usulan RUU Larangan Minuman Beralkohol. (Liputan6.com/Trieyasni)
Infografis Poin-Poin Penting Usulan RUU Larangan Minuman Beralkohol. (Liputan6.com/Trieyasni)
Lanjutkan Membaca ↓
Loading

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya