Liputan6.com, Jakarta Sebagai seorang chef selebriti ternama Indonesia, Chef Arnold memiliki jutaan penggemar. Sekali menjadi selebriti tentu banyak kehidupan pribadi dan orang terdekatnya menjadi sorotan. Salah satunya ialah istri Chef Arnold yang memiliki paras memesona.Â
Baca Juga
Tiffany Sutanto merupakan istri Chef Arnold yang dinikahinya pada 1 Maret 2017. Dalam pernikahan yang kini menginjak usia 3 tahun, keduanya pun sudah dikaruniai seorang putra bernama Arthur Miles Poernomo.
Advertisement
Dalam media sosial Instagram Tiffany Sutanto kerap mengunggah kesehariannya. Ia pun kerap mengunggah momen saat asuh Arthur Miles yang kini tumbuh makin menggemaskan.
Dalam setiap potret yang ia unggah pun banyak curi perhatian netizen. Pasalnya banyak yang menyebut bahwa paras cantik istri Chef Arnold mirip artis Korea.
Layaknya seorang model, dalam balutan busana apapun kerap menjadi perhatian netizen. Seperti halnya saat pakai piyama, banyak netizen pun puji penampilannya yang tetap memesona.
Berikut 7 pesona istri Chef Arnold, Tiffany Sutanto dalam balutan piyama yang Liputan6.com kutip dari Instagram @tiffanysoetanto, Kamis (6/8/2020).
1. Begini potret kebersamaan Chef Arnold bersama keluarga kecilnya saat kompakan pakai piyama
Advertisement
2. Begini pesona Tiffany Sutanto balutan piyama yang curi perhatian netizen
3. Sebelumnya, istri Chef Arnold ini kerap dipuji bahwa kecantikannya mirip artis Korea lho
Advertisement
4. Meski dalam pose layaknya bangun tidur, ia pun tetap tampil memesona dengan piyama
5. Sebagai ibu dari Arthur Miles Poernomo, Tiffany pun kerap unggah momen asuh anak bersama Chef Arnold
Advertisement
6. Dalam berbagai kesempatan, ia pun masih pakai piyama saat nikmati waktu bersama putranya
7. Banyak netizen pun puji kecantikan dari istri Chef Arnold ini saat unggah potretnya dalam media sosial Instagram
Advertisement