Segmen 2: Kinerja KPK hingga Anggota DPRD Jambi

Selama 2016, KPK menyelamatkan uang negara hingga Rp 400 miliar. Sementara itu, anggota DPRD Jambi memarahi petugas bandara.

oleh Liputan6 diperbarui 10 Jan 2017, 06:33 WIB
Diterbitkan 10 Jan 2017, 06:33 WIB
Ilustrasi KPK
Ilustrasi KPK

Liputan6.com, Jakarta - Selama 2016, KPK telah menyelamatkan uang negara senilai lebih dari Rp 400 miliar. Tahun lalu, lembaga ini juga melakukan operasi tangkap tangan terbanyak sepanjang sejarah KPK berdiri.

Sementara itu, anggota DPRD Provinsi Jambi Salam Hd mengaku khilaf karena telah memarahi petugas Bandara Sultan Thaha, saat menjemput anggota keluarganya di bandara. Menurut Salam, ia sempat marah-marah karena mengalami tekanan darah tingi gara-gara makan durian.

Simak tayangan video selengkapnya dalam tautan ini. 

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya