Segmen 6: Keracunan Makanan hingga Warga Tinggal di Gubuk

Warga di Garut keracunan makanan di acara peringatan Isra Mikraj. Sementara, satu keluarga di Kota Bogor, terpaksa tinggal di gubuk.

oleh Liputan6 diperbarui 26 Apr 2017, 07:56 WIB
Diterbitkan 26 Apr 2017, 07:56 WIB
Korban Keracunan Makanan
Sejumlah warga di Garut keracunan makanan di acara peringatan Isra Miraj. (Liputan 6 SCTV)

Liputan6.com, Garut - Sejumlah warga di Garut, Jawa Barat, keracunan usai menyantap makanan dalam acara peringatan Isra Mikraj. Korban keracunan yang rata-rata masih anak-anak ini dirawat di Puskesmas.

Sementara itu, satu keluarga di Kota Bogor, Jawa Barat terpaksa tinggal di sebuah gubuk reyot selama 7 tahun. Belum adanya bantuan dari pemerintah membuat penduduk asli Kota Bogor ini hanya bisa pasrah saat hujan dan angin nyaris merobohkan gubuknya.

Saksikan tayangan selengkapnya dalam tautan ini.

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya