Liputan6.com, Bandung - Pertandingan leg kedua perempat final Piala Presiden 2015 bakal berlangsung pada Sabtu (26/9/2015) dan Minggu (27/9/2015). Tim-tim yang bertindak sebagai tuan rumah di leg kedua bersiap menuntut balas atas kekalahan mereka di leg pertama.
Di leg pertama perempat final Piala Presiden, Mitra Kukar menang 1-0 atas PSM Makassar di Stadion Aji Imbut. Lalu, Arema Cronus menundukkan Bali United Pusam 2-1 di Stadion Kanjuruhan. ‘
Dua laga perempat final lainnya yakni kala Persebaya United menaklukkan Sriwijaya FC dengan skor 1-0 di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya. Kemudian, Pusamania Borneo FC (PBFC) membungkam tamunya, Persib Bandung dengan skor 3-2 di Stadion Segiri, Samarinda.
Di pertandingan leg kedua perempat final Piala Presiden 2015, PSM akan menjamu Mitra Kukar di Stadion Andi Mattalatta, Makassar pada Sabtu (26/9/2015). Selain itu, Persib bakal kedatangan PBFC di Stadion Si Jalak Harupat pada Sabtu (26/9/2015).
Lalu, giliran Persebaya United yang mendatangi kandang Sriwijaya FC pada Minggu (27/9/2015) di Stadion Gelora Sriwijaya, Palembang. Laga lainnya yang tak kalah seru adalah Bali United menjamu Arema Cronus di Stadion Kapten Dipta, Gianyar pada Minggu (27/9/2015). Â
Berikut jadwal lengkap leg kedua Perempat final Piala Presiden:
Sabtu (26/09/2015), PSM vs Mitra Kukar 15.00 WIB
Sabtu (26/09/2015), Persib vs Pusamania Borneo 18.00 WIB
Minggu (27/09/15), Bali United vs Arema Cronus 18.00 WIB Â
Â
Minggu (27/09/15), Sriwijaya FC vs Persebaya United 15.00 WIB
Jadwal Lengkap Leg 2 Perempat Final Piala Presiden
Kali ini, PSM, Persib, Sriwijaya FC, dan Bali United akan bertindak sebagai tuan rumah.
diperbarui 21 Sep 2015, 07:08 WIBDiterbitkan 21 Sep 2015, 07:08 WIB
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
Video Terkini
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Hasil Indonesia Masters 2025: Main Lepas, Putri KW Dapat Tiket 16 Besar
Jalan Lintas Timur Sumatra Terendam Banjir, Polres Pelalawan Siaga 24 Jam di Lokasi
Fokus Pagi : Tuntut Pembebasan Rekannya, Gerombolan Pesilat Serang Kantor Polisi di Trenggalek
Arti Capung Masuk Rumah: Mitos, Fakta, dan Penjelasan Ilmiah
Perubahan Drastis! 16 Artis yang Melakukan Operasi Hidung, Mana Favoritmu?
Pengelasan FCAW Adalah: Teknik Las Busur Listrik Berinti Fluks
Prabowo Minta Menterinya Berani Potong Anggaran yang Tak Esensial
350 Caption Perpisahan Menyentuh Hati untuk Berbagai Momen
Presiden ECB Ingatkan Eropa Bersiap Hadapi Serangan Donald Trump
350 Caption Kata-Kata tentang Bulan yang Menenangkan Jiwa
350 Caption Bestie Lucu Bikin Ngakak Bareng Sahabat
Cerita 3 Dispora Indonesia Usai Pelantikan Donald Trump Jilid 2