Liputan6.com, New York - Hindari memberikan komentar negatif kepada seorang teman yang mengalami kenaikan berat badan. Sebab komentar yang terdengar `pedas` tidak akan memicu mereka untuk segera menurunkan berat badannya, justru yang terjadi adalah sebaliknya.
Dalam satu penelitian yang telah diterbitkan ke dalam journal Personal Relationship pada awal Desember 2014, Profesor Chrsitine Logel dari Renison University College di University of Waterloo, mengatakan, yang dibutuhkan mereka saat ini adalah dukungan sosial berupa tindakan penerimaan, bukan mengomentari mereka dengan nada seperti itu.
Bila kita sebagai teman, keluarga, atau pasangan dari invidu yang mengalami kenaikan berat badan itu mampu memberikan komentar yang baik, secara tak langsung yang akan diproses di otak mereka adalah bagaimana cara menurunkan berat badan itu.
"Ketika merasa buruk tentang tubuh kita, hal yang dilakukan adalah meminta dukungan kepada orang-orang terdekat, seperti keluarga, teman, dan pasangan. Sebab, respons yang akan diberikan akan memberikan efek yang lebih besar," kata Logel seperti dikutip Daily Mail, Selasa (23/12/2014)
Lebih lanjut dijelaskan bahwa hasil penelitian telah menunjukkan, seorang wanita akan merasa lebih baik tentang tubuh mereka setelah mendapatkan dukungan dari orang-orang terdekat.
Jangan Kasih Komentar Negatif Bila Teman Berubah Jadi Gemuk
Daripada berkomentar negatif, lebih baik berikan dukungan kepada teman yang alami kenaikan berat badan atau menjadi gemuk
Diperbarui 23 Des 2014, 08:00 WIBDiterbitkan 23 Des 2014, 08:00 WIB
Daripada berkomentar negatif, lebih baik berikan dukungan kepada teman yang alami kenaikan berat badan atau menjadi gemuk... Selengkapnya
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
Produksi Liputan6.com
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
IHSG Berpotensi Lesu, Cek Rekomendasi Saham Hari Ini 20 Maret 2025
Cara Mengirim Lamaran Lewat WA yang Efektif dan Profesional
Australia vs Timnas Indonesia: Duel Sengit Jelang Buka Puasa, Catat Lokasi Nobar di Jakarta dan Bandung
Cara Menghitung Panjang Gelombang, Pahami Rumus dan Contoh Soalnya
Cara Mendapatkan Kulit Sehat dan Bercahaya dengan Biji Labu
Ridwan Kamil Mengaku Deposito Rp70 Miliar yang Disita KPK Bukan Miliknya
350 Ucapan Lebaran PT yang Menyentuh Hati untuk Karyawan dan Mitra Bisnis
Kisah Mat Solar Selalu Tolak Pekerjaan Saat Ramadan, Dikhususkan untuk Beribadah
Muhammadiyah Tetapkan Lebaran 2025 Jatuh pada 31 Maret, Bagaimana dengan Pemerintah?
Cara Menghitung Volume Bangun Ruang, Ketahui Rumusnya
Begini Cara Nyalakan Notifikasi di Lock Screen HP Android!
Harga Emas Tetap Mahal Usai The Fed Tahan Suku Bunga Acuan