Liputan6.com, Jakarta Jangan kaget jika media sosial banyak terdapat konten yang unik dan mengundang perhatian. Seperti konten yang menampilkan tentang status Facebook yang jadi sorotan. Status Facebook tersebut misalnya salah pakai emoticon menangis.
Ya, biasanya emoticon yang digunakan adalah emoticon tertawa ngakak. Emoticon tertawa ngakak ini juga memperlihatkan air mata namun bukan untuk tujuan bersedih melainkan untuk tertawa. Kesalahpahaman penggunaan emoticon ini membuat status Facebook jadi gagal paham.
Advertisement
Baca Juga
Mulai dari status Facebook mengabarkan 7 hari anak meninggal hingga berbagi kabar pemakaman, menjadi beberapa bukti status Facebook yang salah pakai emoticon. Kesalahan ini membuat warganet geleng kepala saat membaca status Facebook tersebut.
Penasaran kan membaca status Facebook salah pakai emoticon nangis? Berikut Liputan6.com rangkum dari berbagai sumber, status Facebook salah pakai emoticon nangis yang bikin geleng kepala, Senin (11/10/2021).
1. Iya sih, sama-sama emoticon mengeluarkan air mata. Tapi itu bukan emoticon nangis lho.
Advertisement
2. Salah emoticon nangis ternyata membuat status terlihat berbeda ya guys.
3. Ikhlas dalam menjalaninya jangan pakai emoticon tertawa ngakak juga dong.
Advertisement
4. Astaga, status Facebook bersedih ini malah bikin gagal paham.
5. Meski cuma emoticon nangis, tapi kalau salah pakai seperti ini juga bikin salah persepsi lho.
Advertisement