Liputan6.com, Jakarta Kucing menjadi hewan yang lucu dan menggemaskan. Kelucuan kucing ini sering diabadikan para pencinta kucing termasuk saat momen langka ibu kucing dan anaknya punya corak tubuh sama. Keunikan ibu kucing dan anak punya corak sama ini bikin senyum lebar.
Baca Juga
Advertisement
Mulai dari tiga kucing dengan tanda lahir sama yakni love hingga kelucuan keluarga kucing dengan corak sama persis, menjadi bukti potret ibu kucing dan anaknya punya corak tubuh sama ini unik banget. Kucing yang terlihat unik ini bikin siapa saja jadi merasa gemas.
Saking bikin gemas, hewan dengan nama latin Felix catus ini diabadikan dan disebarluaskan ke media sosial. Siapa sangka, ibu kucing dan anaknya yang terlihat sama ini menjadi sorotan sehingga viral. Warganet gemas menyaksikan potret lucu kucing-kucing ini.
Penasaran kan melihat potret ibu kucing dan anaknya punya corak tubuh sama? Berikut Liputan6.com rangkum dari berbagai sumber, potret ibu kucing dan anaknya punya corak tubuh sama, Rabu (29/11/2023).
1. Sebut saja keluarga kucing bentuk love.
Advertisement
2. Dari belakang bisa sama persis ya. Sungguh unik ini kucing.
3. Corak di bagian wajah yang sama ini bikin gemas maksimal.
Advertisement
4. Sama-sama berkumis bosque~
5. Coraknya bisa samaan bertiga gini ya. Unik pol.
Advertisement