Liputan6.com, Jakarta - Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok akan merombak kembali susunan pejabat di Pemprov DKI Jakarta. Sebelum menentukan pilihan, Gubernur DKI Jakarta itu menyeleksi dan mewawancara para PNS.
Pada wawancara itu, para PNS mengungkapkan keinginannya untuk memimpin jabatan tertentu. Mereka juga tidak segan membuka kelakuan tidak baik dari pejabat tertentu.
"Ada yang beberapa jelek di bawah 10 saya kira. Yang memang nakal, tidak mau ada (pekerja) PPSU (penanganan prasarana dan sarana umum), tidak mau respon Qlue. Gampang, kita coret saja," kata Ahok di Balai Kota Jakarta, Jumat (4/9/2015).
Para PNS ini tidak malu menyampaikan posisi yang diinginkannya dalam waktu dekat. Mulai BKD, sekretaris camat. Bahkan, ada yang rela menunggu bersih dulu baru bersedia diangkat.
Ahok juga sempat menanyakan siapa saja pejabat yang dinilai PNS berkinerja bagus. Namun, hal yang cukup mengejutkan justru terungkap, seperti pejabat mana yang beristri dua.
"Saya tanya siapa camat yang paling bagus? Ada yang bilang, 'Jangan camat itu Pak, posnya ada dua, Pak.' Gua juga bingung istrinya ada dua mungkin ya," kata Ahok. (Bob)
HEADLINE HARI INI
Geger Harvey Moeis dan Sandra Dewi Terdaftar BPJS Kesehatan Fakir Miskin, Kok Bisa?
Lewat Wawancara, Ahok Tahu Ada Pejabat Beristri 2
Ahok akan merombak kembali susunan pejabat di Pemprov DKI. Seleksi dan wawancara dilakukan. Ternyata, ada informasi menarik.
diperbarui 04 Sep 2015, 14:14 WIBDiterbitkan 04 Sep 2015, 14:14 WIB
Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama tiba di Bareskrim Mabes Polri, Jakarta, Rabu (29/7). Ahok diperiksa sebagai saksi terkait dugaan korupsi pengadaan UPS untuk tersangka Alex Usman dan Zaenal Soleman. (Liputan6.com/Yoppy Renato)
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
Video Terkini
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
350 Kata Selamat Pagi untuk Memulai Hari dengan Penuh Semangat
Belum Terpikir Usung Kader Sendiri Jadi Capres 2029, PAN: Kita Setia Sama Prabowo
Liburan Tahun Baru, Ini 5 Curug Bebas Tiket Masuk di Banyumas
5 Asteroid yang Hampir Menabrak Bumi di Zaman Modern
Jika Orangtua Terlanjur Tidak Sholat, Apa Bisa Diganti Bayar Fidyah? Simak Penjelasan Gus Baha
Komisi VIII DPR Soroti Makanan Jemaah Haji: Gambar Ayam Isinya Teri, Rasanya Ora Karuan
Presidential Threshold Dihapus, Angin Segar Demokrasi Indonesia
Telaga-Telaga di Gunungkidul, Nasibmu Kini...
Pilah-pilih Mainan yang Tepat untuk Dukung Tumbuh Kembang Anak
Gus Baha Memarahi Ketua Masjid yang Syaratkan Imam Bersuara Merdu, Ceritanya Begini
Kejari Depok Bakal Usut Penyalahgunaan Dana Intensif RT dan RW
Bacaan Doa Buka Puasa Rajab, Berikut Kenali Keutamaannya