Liputan6.com, Manchester: Kepergian pemilik klub, Malcolm Glazer membuat Manchester United (MU) berduka. Klub tersukses Liga Premier ini pun langsung memberikan pernyataan resmi terkait kabar menyedihkan ini.
Sikap resmi pihak klub disampaikan tak lama usai kabar kepergian Glazer. Mereka menyampaikannya melalui laman resmi klub, Manutd.com.
"Semua orang di MU bersama keluarga Glazer terkait kepergian Malcolm Glazer untuk selamanya," bunyi pernyataan resmi MU seperti dilansir Manchester Evening News.
"Berita itu diumumkan lebih dulu melalui laman resmi Tampa Bay Buccaneers, klub NFL yang dimiliki Glazer sejak tahun 1995. Malcolm meninggalkan istrinya Linda, enam orang anak, dan 14 cucu."
"Seluruh staf MU menyampaikan rasa duka cita yang mendalam. Dan mendoakan keluarga untuk melewati masa sulit ini."
Pemilik Tutup Usia, MU Sampaikan Duka Cita Mendalam
"Semua orang di MU bersama keluarga Glazer," bunyi pernyataan resmi klub.
diperbarui 29 Mei 2014, 06:45 WIBDiterbitkan 29 Mei 2014, 06:45 WIB
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
Video Terkini
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Paslon Khairul-Darwin Gugat Kemenangan Masinton Pasaribu di Pilbup Tapanuli Tengah 2024
Ciri Ciri Dataran Rendah: Karakteristik, Manfaat, dan Perbedaannya dengan Dataran Tinggi
29 Juni Zodiak Apa? Mengenal Karakter dan Sifat Cancer
Bagaimana Masa Depan TikTok AS Ada di Tangan Pemerintahan Donald Trump?
Batas Usia Pensiun jadi 59 Tahun, Apa Dampak ke Program Jaminan Pensiun?
Tanda Seseorang Memiliki Kekuatan Batin dalam Menghadapi Pencemaran Nama Baik
Perbedaan Ungkapan dan Majas: Memahami Gaya Bahasa dalam Sastra Indonesia
Promo XXI Januari 2025, Penawaran Spesial untuk Pengalaman Nonton yang Lebih Hemat
Penumpang KRL Bingung Stasiun Karet Bakal Ditutup: Bikin Perjalanan Makin Jauh
TNI Kostrad Sediakan Layanan Medis Gratis di Wilayah Terpencil Papua Pegunungan
Rahasia Membuat Kue Mangkok Imlek yang Lembut dan Empuk, Ini Caranya
Ciri-Ciri Pasangan yang Akan Langgeng dalam Cinta Sejati