Liputan6.com,Madrid: Iker Casillas pernah mengalami masa buruk saat Madrid masih dilatih Jose Mourinho musim lalu. Casillas dicadangkan Mourinho tanpa alasan yang jelas dan kehilangan posisi sebagai kiper utama hampir 6 bulan.
Ini membuat hubungan keduanya memburuk. Tak jarang, Mourinho mengeluarkan komentar yang menjelek-jelekan Casillas saat ditanya alasan mengapa tak memainkan kiper senior Madrid itu. Uniknya, Casillas tak terprovokasi dengan komentar-komentar miring Mourinho kala itu.
Casillas punya alasan tersendiri mengapa tak mau ladeni sikap sinis Mourinho saat itu. "Mungkin seharusnya saya balas komentar miring Mourinho, tapi saya pilih untuk tutup mulut demi kebaikan klub ini. Saya tak mau menambah bensin ke dalam api. Aneh juga setelah konfrensi pers itu, kami tidak saling bicara. Itu bukan hubungan baik dan kami saling terpisah," ujarnya seperti dikutip Marca. com.
"Saya selalu siap untuk main kapan saja usai cedera pulih, tapi asisten pelatih Karanka bilang saya tidak fit dan itu momen dimana saya tahu pelatih memang punya masalah dengan saya."
Alasan Casillas Tak Ladeni Sikap Sinis Mourinho
Casillas lebih mementingkan Madrid ketimbang meladeni sikap sinis Mourinho.
diperbarui 08 Okt 2014, 03:35 WIBDiterbitkan 08 Okt 2014, 03:35 WIB
Advertisement
POPULER
1 2 3 Jawa Tengah - DIYAsam Urat Tinggi? Coba Aneka Jus Ini
4 Jawa Tengah - DIYInilah 5 Makanan di Sekitar Kita yang Bisa Turunkan Kolesterol
5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Saksikan Live Streaming Liga Italia AC Milan vs Inter Milan, Segera Dimulai
Kesaksian Warga soal Pekerja Tewas Tertimbun Longsoran di Proyek Perbaikan Saluran PDAM di Purwakarta
Kebakaran Hebat Gudang Mebel di Tambun Bekasi, Sempat Terdengar Ledakan
Trailer Film Pengepungan di Bukit Duri Dirilis, Jadi Film ke-11 Joko Anwar
Link Live Streaming Liga Inggris Arsenal vs Manchester City, Segera Mulai di SCTV dan Vidio
Hasil Liga Inggris Manchester United vs Crystal Palace: Tren Kemenangan Setan Merah Terhenti
Takbir 5 Kali dalam Sholat Jenazah, Batal atau Tidak? Begini Kata Gus Baha
Kebakaran Kembali Landa Permukiman di Manggarai Jaksel, 27 Unit Mobil Damkar Dikerahkan
Jurus PLN EPI Kurangi Emisi Karbon di Jakarta
Kebakaran Hebat Landa Gudang Mebel di Tambun Bekasi, 12 Unit Damkar Diterjunkan
Apa Arti Masyaallah Tabarakallah: Makna, Manfaat, dan Waktu Mengucapkannya yang Tepat
Rencana Menhut Raja Juli Antoni Buka 20 Juta Hektare Hutan untuk Pangan dan Energi Disorot Media Jepang