Citizen6, Jakarta Hallo sahabat blogger dan siapapun yang tersesat disini.. Kali ini saya ingin menegur diri saya sendiri sekaligus berbagi kepada kalian juga.
Â
Â
Tanpa disadari bentar lagi udah mau tambah tua. Dan semakin bertambah umur itulah saya semakin tersiksa. Banyak capaian-capaian yang ingin saya raih namun belum kesampaian, tentu saja bukan karna saya gagal mulu. Tapi karena seringkali kesempatan itu terlewat begitu saja. Betapa bodohnya saya.
Â
Â
Puncaknya saya merasa kesal terhadap diri saya sendiri. Dalam tulisan ini saya merangkup poin-poin yang menjadi target saya dalam membangun karakter. Hal sederhana, namun saya rasa ini cukup ampuh. Nah, berikut adalah 6 Hal yang Harus Dilakukan Untuk Membangun Karakter Mapan :
Â
Â
1. Memiliki Passion
Â
Â
Passion adalah hal yang paling kita gandrungi dalam hidup. Jika diusia yang sudah beranjak dewasa namun belum memiliki passion, waaah bahaya tuh. Artinya hidup ini hambar-hambar saja. Akan menjadi hal yang sangat menyenangkan, jika kita memiliki pekerjaan sesuai dengan passion kita masing-masing. Tanpa passion, kita tidak akan bekerja dengan keras dan pasti akan berhenti di tengah jalan.
Â
Ingin tahu cerita selengkapnya? Baca langsung di sini
Â
Pengirim:
Ilham Bachtiar
**Ingin berbagi informasi dari dan untuk kita di Citizen6? Caranya bisa dibaca di sini