Top 5 Health: Ketahui Gejala Usus Buntu Jadi Perhatian

Mendeteksi penyakit sejak dini akan lebih baik karena cepat diatasi. Seperti dalam mengetahui gejala usus buntu.

oleh Melly Febrida diperbarui 22 Des 2014, 07:57 WIB
Diterbitkan 22 Des 2014, 07:57 WIB
Wanita Belum Menikah Kena Usus Buntu, Waspada Infertilitas
Foto Ilustrasi

Liputan6.com, Jakarta Mendeteksi penyakit sejak dini akan lebih baik karena cepat diatasi. Seperti dalam mengetahui gejala usus buntu. Tak sedikit orang yang tak menyadari mengalami usus buntu. Topik ini menjadi artikel paling top di kanal Health pada Minggu 21 Desember 2014.

Selain usus buntu, fakta penyakit lupus dan  potong usus juga menarik perhatian pembaca. Simak 5 berita teratas berikut ini:

1. Ketahui 8 Gejala Usus Buntu

Salah satu hal yang penting untuk diketahui tentang usus buntu ini adalah gejala-gejala yang timbul. Dengan mengetahui gejala usus buntu lebih cepat, maka akan lebih cepat pula mengatasinya.

2. 3 Fakta tentang Penyakit Lupus

Penyakit lupus atau dalam bahasa ilmiah disebut dengan Systemic Lupus Erythematosus (SLE) adalah salah satu penyakit yang paling sering menyerang manusia. Penyakit ini ditandai dengan ruam merah pada bagian pipi. Meskipun begitu, tanda merah ini juga dapat menjalar ke seluruh tubuh.


3. Potong Usus, Bobot Turun Diabetes Enggan Datang

Tak hanya bisa menurunkan berat badan, operasi bariatrik (bariatric surgery) juga bisa mencegah obesitas dan penyakit diabetes. Lantas, apa keunggulan dan kerugian prosedur ini ?

4. Saat Bercinta, Pikirkan Anda Adalah 'Customer Service'

Penelitian di Inggris yang menyebutkan bahwa hanya 2 persen wanita yang menganggap bercinta menyenangkan. Fenomena menarik, namun siapa sangka hal ini juga dibenarkan oleh Psikolog Seksual Zoya Amirin.

5. Bahaya Bila Saat Makan Langsung Telan dan Tidak Dikunyah

Siapa sangka, kebiasaan malas mengunyah makanan ternyata bisa berisiko diabetes. Mengapa demikian?

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya