6 Potret Terbaru Artis Senior Lulu Zakaria, Awet Muda di Usia 51 Tahun

Lulu Zakaria masih aktif wara wiri di industri hiburan.

oleh Selma Intania Hafidha diperbarui 13 Apr 2022, 17:00 WIB
Diterbitkan 13 Apr 2022, 17:00 WIB
6 Potret Terbaru Artis Senior Lulu Zakaria, Awet Muda di Usia 51 Tahun
Potret Terbaru Artis Senior Lulu Zakaria. (Sumber: Instagram/luluzakaria70)

Liputan6.com, Jakarta Bagi sebagian orang, nama artis senior Lulu Zakaria mungkin sedikit asing. Namun bagi penikmat sinetron tahun 2000-an, Lulu Zakaria sudah membintangi ragam judul sinetron hingga film layar lebar sepanjang kariernya sejak tahun 2005.

Artis senior dengan nama lengkap Kartika Nurul Kusuma ini semakin dikenal publik saat bintangi sinetron Tukang Bubur Naik Haji tahun 2012. Kesuksesan sinetron Tukang Bubur Naik Haji juga membuat nama Lulu Zakaria kian bersinar. Dalam sinetron populer yang dibintangi oleh Mat Solar ini, Lulu Zakaria berperan sebagai Hajah Rasuna.

17 tahun wara wiri di industri hiburan, popularitas Lulu Zakaria tidak redup. Meskipun banyak pendatang baru yang hiasi layar kaca, artis kelahiran 15 Juli 1970 ini tetap aktif di dunia seni peran. Hampir setiap tahunnya selalu ada sinetron hingga film yang dibintangi oleh Lulu Zakaria.

Awet muda di usia 51 tahun, pemeran Hayati dalam sinetron Tukang Ojek Pengkolan ini tuai pujian dari warganet. Meski sudah memasuki usia kepala 5, Lulu Zakaria masih aktif berakting dan tak kalah semangat dari para artis muda.

Berikut Liputan6.com merangkum dari berbagai sumber terntang potret terbaru artis senior Lulu Zakaria yang awet muda di usia 51 tahun, Rabu (13/4/2022).

1. Hampir menginjak usia 52 tahun, bintang sinetron Tukang Bubur Naik Haji, Lulu Zakaria dipuji awet muda.

6 Potret Terbaru Artis Senior Lulu Zakaria, Awet Muda di Usia 51 Tahun
Potret Terbaru Artis Senior Lulu Zakaria. (Sumber: Instagram/luluzakaria70)

2. Selain parasnya yang awet muda, penampilan Lulu Zakaria dalam berbagai momen selalu modis dan stylish bak anak muda.

6 Potret Terbaru Artis Senior Lulu Zakaria, Awet Muda di Usia 51 Tahun
Potret Terbaru Artis Senior Lulu Zakaria. (Sumber: Instagram/luluzakaria70)

3. Padu padan pakaian dan hijab yang dikenakan oleh artis senior kelahiran 1970 ini juga membuat penampilannya jadi makin menarik.

6 Potret Terbaru Artis Senior Lulu Zakaria, Awet Muda di Usia 51 Tahun
Potret Terbaru Artis Senior Lulu Zakaria. (Sumber: Instagram/luluzakaria70)

4. Tampil dengan polesan makeup natural, Lulu Zakaria tetap pancarkan pesonanya.

6 Potret Terbaru Artis Senior Lulu Zakaria, Awet Muda di Usia 51 Tahun
Potret Terbaru Artis Senior Lulu Zakaria. (Sumber: Instagram/luluzakaria70)

5. Banyaknya artis pendatang baru yang hiasi layar kaca, tentunya membuat Lulu Zakaria makin aktif dan semangat berkarya.

6 Potret Terbaru Artis Senior Lulu Zakaria, Awet Muda di Usia 51 Tahun
Potret Terbaru Artis Senior Lulu Zakaria. (Sumber: Instagram/luluzakaria70)

6. Melalui laman Instagramnya, artis senior era 2000-an kerap unggah momen kebersamaan bareng pemain dalam sinetron yang dibintanginya.

6 Potret Terbaru Artis Senior Lulu Zakaria, Awet Muda di Usia 51 Tahun
Potret Terbaru Artis Senior Lulu Zakaria. (Sumber: Instagram/luluzakaria70)
Lanjutkan Membaca ↓
Loading

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya