Liputan6.com, Jakarta Membeli sebuah barang kebutuhan saat ini tentu lebih mudah dengan adanya kemajuan teknologi. Bahkan, berbagai barang kebutuhan rumah tangga dapat ditemukan hanya bermodal sebuah smartphone.
Kamu hanya perlu menuliskan nama barang yang dibutuhkan dalam kolom pencarian. Dalam waktu singkat barang yang maksud dapat ditemukan dan hanya perlu membelinya dari toko yang diinginkan.
Advertisement
Baca Juga
Namun, terkadang ada pula yang memberikan nama barang jualan tak sesuai. Nama barang jualan ini bahkan cenderung nyeleneh. Nama-nama barang jualan yang nyeleneh ini pun terkadang tak sesuai dengan fungsinya.
Enggak percaya? Dirangkum Liputan6.com dari berbagai sumber, berikut ini beberapa potret nama barang jualan yang nyeleneh banget, Selasa (7/5/2024).
1. Duh, kalau yang satu ini bahaya banget.
Advertisement
3. Kok sedih ya disebutnya muka kentang.
Advertisement