Liputan6.com, Tulang Bawang - Kasus pemerkosaan terhadap anak di bawah umur kembali terjadi. Korban yang masih duduk di bangku SMP diperkosa 30 orang di Tulang Bawang, Lampung.
Sementara itu, bayi korban vaksin palsu masih terus berdatangan ke Puskesmas Ciracas, Jakarta Timur, untuk vaksinasi ulang. Orangtua korban kecewa karena pihak rumah sakit pemberi vaksin palsu tak bisa memberikan penjelasan yang memuaskan.
Baca Juga
Mantan Suami Gisele Pelicot yang Ajak 50 Pria Rudapaksa Istrinya Divonis 20 Tahun Penjara, Bakal Habiskan Sisa Hidup di Jeruji Besi
Pria Prancis Dalang Pemerkosaan Massal Terhadap Istrinya Divonis 20 Tahun Penjara
Instruktur Fitnes di Lampung Rudapaksa dan Kuras ATM Milik PNS, Ancam Sebar Video Syur
Advertisement