Kondisi Warga Rawajati hingga Persiapan Jelang Idul Adha

Warga Rawajati enggan direlokasi ke Rusun Marunda. Sementara itu, jelang Idul Adha 1437 Hijriah, permintaan sapi meningkat.

oleh Liputan6 diperbarui 02 Sep 2016, 13:18 WIB
Diterbitkan 02 Sep 2016, 13:18 WIB
Kondisi Warga Rawajati
Warga Rawajati enggan direlokasi ke rusun Marunda... Selengkapnya

Liputan6.com, Jakarta - Warga Rawajati yang rumahnya dibongkar Pemprov DKI Jakarta enggan direlokasi ke rumah susun (Rusun) Marunda dan memilih bertahan di lokasi. Beragam alasan disampaikan, di antaranya, lokasi rusun yang terlalu jauh dengan tempat mereka berusaha dan mencari nafkah.

Sementara itu, menjelang perayaan Idul Adha 1437 Hijriah, permintaan hewan kurban jenis sapi terus meningkat. Para pedagang di Kabupaten Sumenep, Jawa Timur menambah jumlah ternak sapi dengan mendatangkan dari Pulau Sapudi.

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya