Infografis 29 Daerah di Indonesia Masuk Zona Merah Covid-19

Seiring meluasnya penyebaran Covid-19, jumlah daerah dengan status zona merah atau risiko tinggi juga melonjak mulai periode 13 Juni 2021. Daerah mana saja?

oleh Anri SyaifulTriyasni diperbarui 17 Jun 2021, 11:38 WIB
Diterbitkan 17 Jun 2021, 09:02 WIB
Banner Infografis 29 Daerah di Indonesia Masuk Zona Merah Covid-19. (Liputan6.com/Trieyasni)
Banner Infografis 29 Daerah di Indonesia Masuk Zona Merah Covid-19. (Liputan6.com/Trieyasni)

Liputan6.com, Jakarta - Pandemi Covid-19 di Indonesia belum terkendali. Bahkan, kasus positif Covid-19 harian terus meningkat hingga di angka nyaris 10.000 pada Rabu 16 Juni 2021.

Kasus positif Covid-19 sempat melandai pada awal Mei 2021. Namun, tren peningkatan kasus penularan virus SARS CoV-2 kembali terlihat sepekan usai Idul Fitri, tepatnya pada 20 Mei 2021 di kisaran 5.000.

Lonjakan kasus terinfeksi virus Corona pun terjadi di beberapa daerah, termasuk Jakarta. Disinyalir, lonjakan kasus Covid-19 akibat varian Delta asal India.

Seiring meluasnya penyebaran Covid-19, jumlah daerah dengan status zona merah atau risiko tinggi juga melonjak mulai periode 13 Juni 2021. Daerah mana saja? Simak dalam Infografis berikut ini:

Video Pilihan

Infografis

Infografis 29 Daerah di Indonesia Masuk Zona Merah Covid-19. (Liputan6.com/Trieyasni)
Infografis 29 Daerah di Indonesia Masuk Zona Merah Covid-19. (Liputan6.com/Trieyasni)
Lanjutkan Membaca ↓
Loading

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya