Liputan6.com, Seoul - Pabrikan otomotif asal Korea Selatan, Hyundai, mulai memproduksi sedan empat pintu terbaru, Sonata 2015. Hal ini terungkap melalui sebuah foto yang muncul di jagad maya.
Berdasarkan foto yang tersingkap, Sonata 2015 mengusung pembaruan di sektor eksterior. Di mana perusahaan menonjolkan lekuk bodi yang tegas dan head lamp menyerupai mata elang.
Dilansir Worldcarfans, Kamis (14/3/2014), perusahaan otomotif asal Negeri Gingseng itu juga membuat bumper depan lebih ke dalam serta kap mobil yang sedikit direndahkan. Tak luput, garis atap yang dramatis dan sampul lampu belakang juga memperkuat karakter dari tunggangan baru Hyundai ini.
Sejauh ini, belum ada informasi resmi menyoal ruang pacu Sonata 2015. Laporan sebelumnya menyinggung bahwa mobil menggunakan mesin empat silinder berkapasitas 2,4 liter yang mampu menghasilkan output 201HP dan torsi 195lb-ft.
Hyundai sendiri diharapkan memperkenalkan Sonata 2015 pada akhir bulan ini.
Hyundai Sonata 2015 Masuk Dapur Produksi
Hal ini terungkap melalui sebuah foto yang muncul di jagad maya.
diperbarui 13 Mar 2014, 10:38 WIBDiterbitkan 13 Mar 2014, 10:38 WIB
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
Video Terkini
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Cara Menurunkan Demam pada Anak: Panduan Lengkap untuk Orang Tua
350 Quote Bapak Bapak Bikin Ngakak dan Tepuk Jidat
Top 3 Berita Hari Ini: Mengapa Publik Tak Akan Melihat Kate Middleton Kenakan Tiara Kerajaan Tahun Ini?
Demi Cetak Banyak Atlet Olimpiade, NOC Indonesia Gelorakan Semangat Olympism ke Anak-Anak
Prabowo Umumkan Gaji Guru Naik Tahun Depan, Tengok Rinciannya
1 Paragraf Berapa Kata? Memahami Definisi, Jenis, dan Unsur Paragraf Lengkap
Nonton Who Needs True Love di Vidio: Drama Jepang Tentang Hidup dan Cinta di Era Modern
Farid Makruf: Bangsa Indonesia Dipersatukan oleh Ideologi Pancasila
Luis Suarez Resmi Perpanjang Kontrak di Inter Miami
Cara Mengatasi Jerawat di Pipi: Panduan Lengkap untuk Kulit Bersih dan Sehat
Jelang Nataru, Bandara Soetta Latihan Prosedur Kedaruratan
Cara Mengatasi Kucing Keracunan: Panduan Lengkap untuk Pemilik Hewan Peliharaan