Liputan6.com, Tokyo - Brand premium dari Nissan, Infiniti, kembali unjuk gigi di segmen mobil sport. Setelah menetaskan Q50, pabrikan Jepang tersebut masih akan mempersiapkan beberapa model lain, tentunya dengan performa yang tak kalah gahar.
Melansir laman Autoevolution, Kamis (6/8/2014), sebuah coupe empat pintu diketahui tengah dipersiapkan oleh brand premium Nissan tersebut. Adapun, namanya akan mengusung antara Q80 atau Q90.
Coupe tersebut dibangun dengan platform adopsi milik Mercedes Benz. Nantinya, coupe ini dipersiapkan sebagai penantang kendaraan premium asal Jerman, Porsche Panamera.
Coupe empat pintu tersebut akan mengisi lini produksi di atas Q50 Eau Rouge. Infiniti turut memproyeksikan peluncuran sedan sport terbaru mereka itu antara tahun 2016 atau 2017. Kabarnya, model ini akan mengusung mesin V6 yang dilengkapi turbo dan tenaga hingga 700 horse power (HP).
Turut dikabarkan, serupa dengan jatah terbatas Q50 Eau Rouge, Infiniti hanya akan memproduksi calon keluarga baru GT-R ini dengan jumlah amat terbatas, yakni 500 unit per tahun. Sedan sport ini akan dibanderol dengan harga mulai dari US$ 100 ribu atau sekitar Rp 1,18 miliar (kurs Rp 11.774 per US$).
Selain memproduksi sportcar, Infiniti juga akan meluncurkan sebuah model baru di tahun 2016 mendatang. Model baru tersebut adalah Q30 versi hatchback, dan crossover yang digarap bersama dengan Mercedes Benz. Adapun lokasinya akan mengambil tempat di Meksiko yang merupakan pabrik baru mereka.
Dobrak Segmen Sport, Infiniti Tambah Varian
Sebuah coupe empat pintu bertenaga 700 HP dilansir Infiniti dengan platform milik Mercedes Benz.
Diperbarui 11 Agu 2014, 16:30 WIBDiterbitkan 11 Agu 2014, 16:30 WIB
Advertisement
Live Streaming
Powered by
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
VIDEO: Mendiang Titiek Puspa Sempat Ganti Nama Hingga Kehilangan Pita Suara
16 Negara yang Bersedia Membayarmu untuk Tinggal di Tempat Mereka
Manchester United Temui Hambatan Besar Rekrut Target Utama di Summer 2025
Menkop Budi Arie: Koperasi Desa Merah Putih Harus Terbentuk Akhir Juni 2025
Abaikan Instruksi Efisiensi Anggaran, Pemprov Sultra Nekat Rapat di Hotel
350 Kata-Kata Sedih Singkat yang Menyentuh Hati
6 Potret Ekspresi Bahagia Luna Maya Dilamar Maxime, Dikabarkan Nikah 7 Mei 2025 di Bali
Solusi Sinergi Digital Kantongi Laba Rp 231 Miliar, Naik 295 Persen pada 2024
Waspada! Modus Hoaks BPJS Kesehatan yang Mengincar Data Pribadi Anda
7 Fakta Kabar Duka Titiek Puspa Meninggal Dunia, Anak Sempat Minta Doa hingga Sejarah Nama dari Sukarno
Siapa Nama Asli Titiek Puspa? Simak Perjalanan Hidupnya hingga Meninggal Dunia di Usia 87 Tahun
Daftar Lengkap Negara Terdampak Tarif Impor Donald Trump