Rekap Piala Dunia 2022: Hasil Pertandingan dan Top Skor

Berlangsung selama kurang lebih satu bulan, berikut rekapitulasi hasil pertandingan dan top skor Piala Dunia 2022 Qatar

oleh Switzy Sabandar diperbarui 21 Des 2022, 09:00 WIB
Diterbitkan 21 Des 2022, 09:00 WIB
Infografis Hujan Cuan Piala Dunia 2022
Infografis Hujan Cuan Piala Dunia 2022 (Liputan6.com/Abdillah)

Liputan6.com, Yogyakarta - Turnamen sepak bola terbesar, Piala Dunia 2022, baru saja berakhir. Ajang yang digelar sejak 20 November hingga 18 Desember ini telah menobatkan Argentina sebagai juara.

Berlangsung selama kurang lebih satu bulan, berikut rekapitulasi hasil pertandingan dan top skor Piala Dunia 2022 Qatar:

Hasil Grup A

- Qatar vs Ekuador (0-2)

- Senegal vs Belanda (0-2)

- Qatar vs Senegal (1-3)

- Belanda vs Ekuador (1-1)

- Ekuador vs Senegal (1-2)

- Belanda vs Qatar (2-0)

Tim yang lolos ke 16 besar: Belanda dan Senegal 

 

Hasil Grup B

- Inggris vs Iran (6-2)

- Amerika Serikat vs Wales (1-1)

- Wales vs Iran (0-2)

- Inggris vs Amerika Serikat (0-0)

- Wales vs Inggris (0-3)

- Iran vs Amerika Serikat (0-1)

Tim yang lolos ke 16 besar: Inggris dan Amerika Serikat

 

Saksikan video pilihan berikut ini:

Grup C

Hasil Grup C

- Argentina vs Arab Saudi (1-2)

- Meksiko vs Polandia (0-0)

- Polandia vs Arab Saudi (2-0)

- Argentina vs Meksiko (2-0)

- Polandia vs Argentina (0-2)

- Arab Saudi vs Meksiko (1-2)

Tim yang lolos ke 16 besar: Argentina dan Polandia

 

Hasil Grup D

- Denmark vs Tunisia (0-0)

- Prancis vs Australia (4-1)

- Tunisia vs Australia (0-1)

- Prancis vs Denmark (2-1)

- Australia vs Denmark (1-0)

- Tunisia vs Prancis (1-0)

Tim yang lolos ke Piala Dunia: Prancis dan Australia 

 

Hasil Grup E

- Jerman vs Jepang (1-2)

- Spanyol vs Kosta Rika (7-0)

- Jepang vs Kosta Rika (0-1)

- Spanyol vs Jerman (1-1)

- Jepang vs Spanyol (2-1)

- Kosta Rika Vs Jerman (2-4)

Tim yang sudah lolos: Jepang dan Spanyol

 

Grup F

Hasil Grup F

- Maroko vs Kroasia (0-0)

- Belgia vs Kanada (1-0)

- Belgia vs Maroko (0-2)

- Kroasia vs Kanada (4-1)

- Kroasia vs Belgia (0-0)

- Kanada vs Maroko (1-2)

Tim yang lolos ke 16 besar: Maroko dan Kroasia

 

Hasil Grup G

- Swiss vs Kamerun (1-0)

- Brasil vs Serbia (2-0)

- Kamerun vs Serbia (3-3)

- Brasil vs Swiss (1-0)

- Serbia vs Swiss (2-3)

- Kamerun vs Brasil (1-0)

Tim yang sudah lolos ke 16 besar: Brasil dan Swiss

 

Grup H

Hasil Grup H

- Uruguay vs Korea Selatan (0-0)

- Portugal vs Ghana (3-2)

- Korea Selatan vs Ghana (2-3)

- Portugal vs Uruguay (2-0)

- Ghana vs Uruguay (0-2)

- Korea Selatan vs Portugal (2-1)

Tim yang sudah lolos ke 16 besar: Portugal dan Korea Selatan

 

Hasil 16 Besar

Sabtu, 3 Desember 2022

- 22.00 WIB: Belanda vs Amerika Serikat (3-1)

Minggu, 4 Desember 2022

- 02.00 WIB: Argentina vs Australia (2-1)

- 22.00 WIB: Prancis vs Polandia (3-1)

Senin, 5 Desember 2022

- 02.00 WIB: Inggris vs Senegal (3-0)

- 22.00 WIB: Jepang vs Kroasia (1-1, adu penalti 1-3)

Selasa, 6 Desember 2022

- 02.00 WIB: Brasil vs Korea Selatan (4-1)

- 22.00 WIB: Maroko vs Spanyol (0-0, adu penalti 3-0)

Rabu, 7 Desember 2022

- 02.00 WIB: Portugal vs Swiss (6-1)

 

Perempat Final

Hasil Perempat Final

Jumat, 9 Desember 2022  

- 22.00 WIB: Kroasia vs Brasil (1-1, adu penalti 4-2)

Sabtu, 10 Desember 2022

- 02.00 WIB: Belanda vs Argentina (2-2, adu penalti 3-4)

- 22.00 WIB: Maroko vs Portugal (1-0)

Minggu, 11 Desember 2022

- 02.00 WIB: Inggris vs Prancis (1-2) 

 

Hasil Semifinal

Rabu, 14 Desember 2022

- 02.00 WIB: Argentina vs Kroasia (3-0)

Kamis, 15 Desember 2022 

- 02.00 WIB: Prancis vs Maroko (2-0)

 

Hasil Perebutan Tempat Ketiga

Sabtu, 17 Desember 2022

- Kroasia vs Maroko (2-1)

- Kick-off: 22.00 WIB

- Stadion: Khalifa International Stadium 

 

Hasil Final

Minggu, 18 Desember 2022

- Argentina vs Prancis (3-3, adu penalti 4-2)

- Kick-off: 22.00 WIB

- Stadion: Stadion Lusail 

 

 

Top Skor Piala Dunia 2022

- Kylian Mbappe (8 gol, Prancis)

- Lionel Messi (7 gol, Argentina)

- Olivier Giroud (4 gol, Prancis)

- Julian Alvarez (4 gol, Argentina)

 

(Resla Aknaita Chak)

Lanjutkan Membaca ↓
Loading

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya