Liputan6.com, Jakarta Kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM) bersubsidi rupanya tak hanya berpengaruh bagi rakyat kecil saja. Sandra Dewi mengaku masih menggunakan bensin jenis premium yang disubsidi pemerintah. Alhasil, Sandra pun merasakan dampak kenaikan BBM.
"Saya punya mobil dua, ada yang besar sama yang kecil. Ada yang pakai premium, ada yang pakai pertamax," kata Sandra di Kota Kasablanka, Jakarta Selatan, Rabu (19/11/2014).
Kenaikan harga BBM membuat Sandra Dewi kian berhemat. Bila jalanan macet, ia memakai mobil yang kecil untuk menerobos jalanan ibukota.
Selain itu, pemeran film Tarzan Masuk Kota ini juga akan bekerja ekstra keras untuk menutupi biaya bensin yang kian melonjak. "Iya, harus rajin-rajin kerja sekarang," imbuh Sandra.
Seperti diketahui, Presiden Joko Widodo menaikkan harga BBM Bersubsidi jenis premium menjadi Rp 8500 dan Solar Rp7500 per liter nya.
Pakai Bensin Bersubsidi, Ini Cara Sandra Dewi Hadapi Kenaikan BBM
Kenaikan harga BBM membuat Sandra Dewi harus kerja lebih giat lagi.
diperbarui 19 Nov 2014, 18:15 WIBDiterbitkan 19 Nov 2014, 18:15 WIB
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Dua Sentimen Perlu Dicermati Investor di Pekan Terakhir November 2024
6.259 Personel Disiagakan Amankan Proses Pemungutan Suara di Pilkada Jakarta 2024
VIDEO: KPK Ungkap Alasan Gubernur Bengkulu Pakai Seragam Polisi
8 Resep Ayam Teriyaki Saori yang Praktis dan Lezat, Mudah dan Praktis
Bawaslu Sleman Dalami Dugaan Politik dengan Barbuk Tunai Rp12,5 Juta
Kertas Origami Adalah Seni Melipat Kertas yang Penuh Manfaat
PPN Naik jadi 12%, Industri Tekstil Ketar-Ketir
Fadhilah Luar Biasa Istighfar di Sepertiga Malam, Dibeberkan Gus Baha
Kode Ririe Fairus 10 Hari Sebelum Pernikahan Ayus dan Nissa Sabyan Terbongkar: Dia Sudah Punya Kok
KPK Sita Uang Rp 7 Miliar Hasil Rohidin Mersyah Peras Anak Buah untuk Dana Pilkada
Kementerian Negara Adalah Lembaga Pemerintah: Fungsi, Tugas dan Strukturnya
Pilkada Jakarta 2024, Dharma Pongrekun Nyoblos di Lebak Bulus, Kun Wardana di Ciganjur