Liputan6.com, Jakarta Setelah bercerai dari Tessa Kaunang, Sandy Tumiwa menjalani hidupnya tanpa campur tangan sang mantan istri. Jika memang bertemu, Sandy Tumiwa hanya sebatas berbicara soal mengurus anak bersama.
Pria berusia 33 tahun ini juga melakukan hal sebaliknya kepada Tessa Kaunang. Ia merasa tak berhak mencampuri urusan sang mantan istri yang kabarnya sedang didekati seorang polisi.
"Sandy dan Tessa sudah hidup masing-masing sekarang. Kalau soal itu (Tessa pacaran dengan polisi) kayaknya dia juga nggak mau tahu," ucap Firman Chandra, kuasa hukum yang juga sahabat Sandy Tumiwa kepada Liputan6.com di Jakarta, Kamis (15/1/2015).
Firman juga membantah salah satu alasan Sandy Tumiwa mempercepat proses pernikahannya dengan perempuan bernama Luthfa Nur Rahayu lantaran ingin mendahului pernikahan Tessa Kaunang.
"Nggak ada seperti itu, Sandy dan Ayu kan sudah ta'aruf, sudah saling kenal juga. Dia memang ingin menikahi Ayu karena ingin menjaga diri dan karena kecocokan," jabar Firman Chandra. GIE
Tessa Kaunang Didekati Polisi, Apa Kata Sandy Tumiwa?
Sandy Tumiwa tak mau lagi mengurusi urusan Tessa Kaunang, pun sebaliknya.
Diperbarui 16 Jan 2015, 00:00 WIBDiterbitkan 16 Jan 2015, 00:00 WIB
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 Energi & TambangHarga Emas Makin Kinclong, Sekarang Sudah Sentuh Segini
9 10
Berita Terbaru
6 Fakta Menarik Masjid Agung Banten yang Dibangun Putra Sunan Gunung Jati di Abad ke-15
Arti Surah Al Ikhlas: Makna dan Tafsir Lengkap Surat Ke-112 Al-Qur'an
Cek Spesifikasi Lengkap Tecno Camon 40 Series, Pilih Mana?
Modifikasi Cuaca Akan Diprioritaskan di Jawa Barat
Kisah Tan Peng Nio, Pendekar Tionghoa yang Menjadi Bagian Sejarah Kebumen
9 Jenis Olahraga yang Cocok untuk Penderita Diabetes: Panduan Lengkap Hidup Sehat
5 Fakta Menarik Cartensz Pyramid, Salah Satu Puncak Tertinggi di Dunia
Daftar Menu Buka Puasa di Masjid Jogokariyan Yogyakarta Ramadhan 2025
Penyebab Puasa Ramadhan Tidak Diterima Allah, Ustadz Adi Hidayat Ungkap Hal yang Harus Dihindari
Sadis, Ayah Tega Bunuh Dua Anaknya Gara-Gara Ini
Vergia Septiana Bawa Vastra Indonesia Rilis Koleksi Ied Series saat Momentum Ramadhan
Kerek Penjualan sebelum Lebaran, TVS Kasih Harga Spesial untuk Callisto 110