Liputan6.com, Jakarta - Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Rini Soemarno menyatakan, delegasi asal China yang datang ke World Economic Forum (WEF) tertarik untuk membangun jaringan transportasi di Indonesia.
Menurut Rini, minat tersebut terutama dalam sektor transportasi antar kota serta pembangunan jalan bebas hambatan atau jalan tol.
"Ada yang kita bicarakan mendalam adalah dengan transportasi antar kota, yaitu delegasi China. Juga dengan Jasa Marga dan Hutama Karya, jalan yang sebagian besar lewat jalan karya," ujarnya dalam 'World Economic Forum' di Hotel Shangri La, Jakarta, Senin (20/4/2015).
Selain dalam hal transportasi darat, delegasi yang hadir dalam forum ini juga menyatakan ketertarikannya dalam pembangunan bandara.
"Sekarang ini yang lain kita sedang bicara karena mereka masih terbuka. Ada yang tertarik juga di bandara," katanya.
Pemerintah, lanjut Rini, juga akan membuka peluang investasi dalam bidang telekomunikais seperti membangun jaringan fiber optik di bawah laut.
"Pasti di digital ekonomi, penting bagi kita juga bagaimana bisa jadi gateway untuk telekomunikasi dunia. Kita jadi global link fiber optik di bawah laut dan diharapkan bisa direalisasikan," tandasnya. (Dny/Ndw)
Investor China Tertarik Bangun Transportasi Antar Kota RI
Delegasi asal China yang datang ke World Economic Forum (WEF) tertarik untuk membangun jaringan transportasi di Indonesia.
diperbarui 20 Apr 2015, 18:26 WIBDiterbitkan 20 Apr 2015, 18:26 WIB
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Uncanny Valley Adalah Fenomena Psikologis yang Menarik: Memahami Ketidaknyamanan terhadap Robot Mirip Manusia
Tips Awet Muda: Rahasia Tampil Segar dan Energik di Segala Usia
Hobi Mengunyah Es Batu? Hati-Hati Terkena Pagophagia
Mitsubishi Pamer Mitsubishi Xforce Terbaru Harga Rp 400 Jutaan di GJAW 2024
Mengenal Paslon Pilgub Kepulauan Bangka Belitung 2024, Berikut Profilnya
Resep Ayam Bakar Rumahan yang Mudah dan Lezat, Coba Juga 5 Variasinya
Dilatih Ruben Amorim, Manchester United Bakal Kembalikan Pemain yang Pernah Dikorbankan
Top 3 News: Prabowo Tiba di Tanah Air Usai Kunjungan Kerja ke Enam Negara
Zelenskyy: Ukraina Perlu Pertahanan Udara Lebih Kuat Pasca Serangan Drone Rusia
6 Fakta Menarik Gunung Wolobobo di Kota Bajawa NTT yang Berhadapan Langsung Gunung Inerie dan Laut Sawu
6 Film dan Series Baifern Pimchanok yang Tayang di Vidio, Terbaru Ada Thicha
Apa Itu Chemoport Adalah: Panduan Lengkap Alat Bantu Kemoterapi