Presisi: Debut Kedua Hiddink [Video]

Di musim 2008/09 Hiddink membawa Chelsea menduduki posisi ketiga.

oleh Thomas diperbarui 25 Des 2015, 11:00 WIB
Diterbitkan 25 Des 2015, 11:00 WIB
Jose Mourinho Pergi Chelsea Menang Besar, Saat Ditonton Guus Hiddink
Pemain Chelsea, Nemanja Matic (kiri) menyundul bola dengan pemain Sunderland, Ola Toivonen pada lanjutan Liga Premier Inggris antara Chelsea dan Sunderland di Stadion Stamford Bridge, London, Sabtu (19/12/2015). (AFP Photo/Ian Kington)... Selengkapnya

Liputan6.com, Jakarta - Guus Hiddink pernah jadi penyelamat Chelsea di musim 2008/09. Menggantikan Luiz Felipe Scolari, dia sukses membawa The Blues menduduki posisi ketiga di akhir musim. Chelsea juga juara Piala FA.

Baca Juga

  • Chelsea Bidik Dua Bintang Muda Prancis
  • Pelatih Cile Masuk Bidikan Chelsea
  • Semoga Messi ke Inter Milan

Kini, dia datang lagi dengan tugas yang sama, menggantikan Jose Mourinho. Sabtu (26/12/2015) di laga Boxing Day dia akan melakukan debutnya musim ini, saat menghadapi Watford.

Jika di musim 2008/09, Hiddink berhasil membawa Chelsea menang 1-0 di laga debutnya, lawan Aston Villa, bagaimana kali ini?
Simak prediksi Redaksi Kanal Bola dan Sports Liputan6.com, simak videonya di bawah ini:

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya