Liputan6.com, Baghdad - Penjaga pos terpencil dekat perbatasan Suriah-Irak diserang saat fajar. 16 Orang tewas dan 4 penjaga lain luka-luka dalam serangan di markas yang terletak di al-Walid, bagian paling barat Provinsi Anbar.
Meski demikian, belum jelas berapa banyak anggota ISIS yang tewas atau luka-luka.
"Walau ada serangan itu, pasukan pemerintah masih menguasai al-Walid, sekitar 500 kilometer sebelah barat ibukota, Baghdad, dan dekat titik di mana perbatasan Irak, Suriah dan Yordania," ungkap pejabat-pejabat Irak seperti dikutip dari VOA News, Selasa (2/12/2014).
Pemberontak ISIS telah menguasai bagian-bagian Anbar sejak awal 2014, beberapa bulan sebelum militan itu melancarkan serangan pada bulan Juni di mana mereka merebut sekitar sepertiga Irak dan Suriah. Pasukan pemerintah Irak, didukung serangan udara yang dipimpin Amerika dan pasukan di darat, merebut kembali sebagian wilayah itu dalam beberapa pekan ini.
Misi Bantuan PBB untuk Irak mengungkapkan, lebih dari 1.200 warga Irak tewas dan lebih dari 2.400 orang luka-luka dalam kekerasan dan serangan teror pada bulan November. Hampir 300 dari mereka yang tewas adalah tentara Irak dan Kurdi, serta milisi yang berperang bersama mereka. (Ein)
Serangan Fajar di Pos Perbatasan Irak-Suriah, 16 Tewas
Belum jelas berapa banyak anggota ISIS yang tewas atau luka-luka. Dalam serangan fajar di pos perbatasan Irak-Suriah itu.
Diperbarui 02 Des 2014, 14:39 WIBDiterbitkan 02 Des 2014, 14:39 WIB
Belum jelas berapa banyak anggota ISIS yang tewas atau luka-luka. Dalam serangan fajar di pos perbatasan Irak-Suriah itu.... Selengkapnya
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 Energi & TambangJakarta Gelap Satu Jam Hari Ini: Aksi Hemat Energi untuk Bumi
Berita Terbaru
Jejak Perkembangan Motif Batik Betawi
Banyak Ijazah Warga Jakarta Ditahan, Pramono Minta Pemutihan Dilanjutkan
Film The Accountant 2 Tayang, Berikut Sinopsis dan Daftar Pemainnya
Amalan-Amalan Berpahala Setara Haji dan Umrah, Nomor 3 Khusus Wanita Muslimah
Alasan Mengapa Cirebon Bergaya Jawa, Sementara Brebes Masih Sunda
Waketum Golkar Ajak Publik Tak Habiskan Energi Bahas Usul Pergantian Wapres dan Isu Ijazah Palsu
Makanan Ultra Proses Ternyata Memengaruhi Kesehatan Mental
4 Tips Memilih Gamis 2025 yang Nyaman Dipakai Sehari-hari, Yuk Simak!
Bertambah, Ada 31 Mantan Karyawan Perusahaan di Pekanbaru Ijazahnya Ditahan
Tim Voli Milik Presiden SBY Pertama Lolos Grand Final, Jakarta LavAni Belum Punya Lawan
Danjen Kopassus: Ormas Ganggu Keamanan Harus Ditindak
Aul, Makhluk Mitologi Serigala dari Lereng Gunung Slamet