Liputan6.com, Jakarta Ada dua faktor yang diperhatikan ketika menyinggung tentang ukuran normal dari penis seorang pria, yaitu ukuran dan ketebalan. Untuk mengukur salah satu organ terpenting yang dimiliki seorang pria, kita harus memulainya dari pangkal sampai ke ujung penis.
Pangkal dari penis pria biasanya berada dekat dengan bulu-bulu halus sekitar penis tumbuh, dan pangkal penis berada di mana uretra terbuka di ujung kepala penis. Sedangkan mengukur ketebalan, yang harus dilihat adalah lingkar dari penis itu sendiri.
Panjang rata-rata penis dalam keadaan normal adalah tiga sampai empat inci. Bila penis mengalami ereksi, maka panjangnya bertambah satu sampai tiga inci, dan empat sampai enam inci ketika diukur ketebalannya.
Disebut dalam situs Good in Bed, Sabtu (18/10/2014) bahwa delapan puluh lima persen pria berada pada ukuran ini. Maka itu, sangat disayangkan bila pria justru membandingkan antara ukuran penis yang dimilikinya dengan penis pria lain.
Memang, ada seorang pria yang memiliki ukuran penis sampai belasan inci. Biasanya, yang mendapatkan anugerah seperti ini hanya ras tertentu saja. Sebab ukuran penis seorang pria, sebagian besar ditentukan oleh faktor genetik, dan tidak banyak yang bisa dilakukan walaupun sudah mencoba berbagai macam cara.
2 Faktor Penentu Normalnya Ukuran Penis
Ukuran dan ketebalan adalah dua faktor penting dalam menilai ukuran normal dari penis seorang pria
Diperbarui 20 Okt 2014, 08:00 WIBDiterbitkan 20 Okt 2014, 08:00 WIB
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Tanda Bayi Dehidrasi, Kenali Gejala Khas dan Cara Mengatasinya
KPK Periksa Mantan Dirut Petral Bambang Irianto, Tersangka Mafia Migas
Profil Ali Rahman Bupati Way Kanan, Awali Karier sebagai Pegawai Kecamatan
Polisi Kantongi Identitas Pelaku Pembunuhan Ibu dan Anak dalam Toren di Tambora Jakbar
Tanda Demam Berdarah yang Perlu Diwaspadai, Ketahui Cara Penanganannya
Wamenaker Bicara THR PNS dan Pegawai Swasta, Kapan Cair?
VIDEO: Maruarar Sirait Resmikan 5 Ribu Rumah Prajurit TNI
Death Stranding 2: On the Beach Siap Rilis, Kapan?
Jadwal Sholat Karanganyar Solo Bulan Maret 2025 yang Dirilis Kemenag RI
4 Amalan Sederhana di Bulan Ramadhan, Pembuka Jalan Menuju Surga yang Dijanjikan
Kiky Saputri Hadiri Kajian Usai 2 Pekan Melahirkan: Aku Bukan Kerja Tapi Mencari Ilmu
Mengenal Tradisi Bagi-Bagi THR Jelang Lebaran, Begini Asal-Usulnya