Liputan6.com, Jakarta Menurut pedoman baru yang dikeluarkan National Health Service (NHS) wanita yang ingin melahirkan secara normal dianjurkan melakukan proses persalinan di rumah daripada harus di rumah sakit. Alasannya, bila dilakukan di RS, memungkinkan dokter untuk melakukan proses persalinan melalui metode caesar.
National Institute for Health and Care Excellence (NICE) yang merupakan badan resmi dan memiliki tanggung jawab besar dalam memberikan nasihat mengenai kesehatan, mengatakan, 90 persen dari wanita yang berniat melahirkan melalui proses normal, akan menjalani proses pembedahan yang justru tidak diharapkan sama sekali, seperti forceps dan caesar.
"Sangat sulit menjelaskan mengapa kondisi ini terjadi. Tapi, ketika Anda berada di rumah sakit, semakin besar pula kemungkinan Anda menerima perawatan di rumah sakit, serta intervensi untuk dibedah," kata Head of Clinical Practice di NICE, Mark Baker, seperti dikutip Asia One, Kamis (8/1/2015).
Tapi, semua itu dikembalikan lagi kepada masing-masing individu. Memang, beberapa wanita lebih memilih untuk melahirkan di rumah karena merasa lebih aman.
Melahirkan di Rumah atau Rumah Sakit, Lebih Baik Mana?
Melahirkan lebih baik di mana? Rumah apa rumah sakit?
Diperbarui 08 Jan 2015, 16:30 WIBDiterbitkan 08 Jan 2015, 16:30 WIB
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
Produksi Liputan6.com
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Gus Baha Merasa Mbah Moen Masih Hidup, Begini Kisahnya
Mengenal Federal Open Market Committee (FOMC): Pengertian, Dampak, hingga Anggotanya
Tanda-Tanda Seseorang Mendapat Lailatul Qadar Menurut Buya Yahya
Revisi UU Pengelolaan Keuangan Haji, IPHI Dorong Pembentukan Komite Tetap Haji
Youtuber Kontroversial yang Dituntut Hukum Rilis Rekaman Suara Kim Sae Ron, Diklaim Sudah Menikah dan Aborsi
Tips Menjaga Kelembapan Kulit Selama Puasa Ramadan
Tips Mengelola Finansial Bareng Sahabat
Rossana Lima: Istri Patrick Kluivert, Sosok di Balik Kesuksesan Pelatih Timnas Indonesia
Bolehkah Tidur Lagi Setelah Sahur dan Salat Subuh? Panduan Hidup Sehat dan Berkah di Bulan Ramadan
Nekat! Dua Pemuda di Bandar Lampung Transaksi Narkoba di Depan Kantor Polisi
Cara Memperbaiki Baterai HP yang Cepat Habis: Panduan Lengkap
100 Kata-Kata Semangat Sahur Sepuluh Hari Terakhir Ramadhan, Raih Lailatul Qadar