Mengetuk Pintu Hati: Nabi Muhammad Contoh Terbaik dalam Kehidupan

Allah Subhanallah dalam surat Al-Ahzab menyebutkan sungguh telah ada pada pribadi nabi contoh atau teladan yang baik.

oleh Liputan6 diperbarui 16 Jun 2016, 02:45 WIB
Diterbitkan 16 Jun 2016, 02:45 WIB
Mengetuk Pintu Hati: Nabi Muhammad Contoh Terbaik dalam Kehidupan
Allah Subhanallah dalam surat Al-Ahzab menyebutkan sungguh telah ada pada pribadi nabi contoh atau teladan yang baik.

Liputan6.com, Jakarta - Nabi Muhammad SAW adalah contoh terbaik dalam kehidupan. Allah Subhanallah dalam surat Al-Ahzab menyebutkan sungguh telah ada pada pribadi nabi contoh atau teladan yang baik.

Ibadah Nabi Muhammad SAW, seperti makan, tidur bahkan sampai buang air-Nya patut dicontoh oleh setiap hamba yang mengaku beriman kepada Allah dan rasulnya. Nabi sebagai manusia biasa dalam Alquran disebutkan,"Aku juga sama seperti kalian. Punya juga rasa marah." Namun marahnya rasulullah adalah marah yang bisa umatnya teladani.

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya