Liputan6.com, Jakarta - Pasca-pembongkaran sindikat penipuan internasional di sebuah rumah mewah di kawasan Pasar Minggu, Jakarta Selatan, nasib 33Â WNA asal Tiongkok kini terkantung-kantung. Mereka juga terpaksa ditampung di ruang detensi Kantor Imigrasi.
Seperti ditayangkan Liputan 6 Petang SCTV, Jumat (8/5/2015), rencana deportasi atau dipulangkan ke negara asal bagi 33 WNA asal Tiongkok akan dilakukan usai pemeriksaan dokumen. Kemudian dokumen paspor mereka akan menjadi acuan pemeriksaan terkait tujuan kedatangan.
34 WNA asal Tiongkok digerebek oleh Polda Metro Jaya di sebuah rumah kontrakan mewah di Pasar Minggu pada Kamis 7 Mei kemarin. 1 WNA tewas saat mencoba kabur saat ditangkap dengan melompat dari lantai 2.
Penangkapan WNA yang menyalahi izin tinggal juga dilakukan Kantor Imigrasi Kelas I khusus Surabaya, Jawa Timur. 3 WNA asal Australia dan China ditangkap petugas di 2 lokasi yang berbeda di kawasan Waru dan Gedangan, Sidoarjo.
Ketiganya diberi waktu 2 x 24 jam untuk menunjukkan dokumen keiimigrasian. Jika tidak mereka akan dideportasi. (Dan/Ans)
33 WNA Tiongkok Sindikat Penipuan Online Akan Dideportasi
Pasca-digerebek oleh Polda Metro Jaya, Nasib 33 WNA asal Tiongkok kini terkantung-kantung.
diperbarui 08 Mei 2015, 19:30 WIBDiterbitkan 08 Mei 2015, 19:30 WIB
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
Video Terkini
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Ada Pembangunan Infrastruktur, Emiten Properti Pede Pertumbuhan Bisnis Kian Cerah
Apa Fungsi Lambung: Peran Vital dalam Sistem Pencernaan
Mengungkap Sisi Lain Paul Walker: Religius dan Terkenal dengan Kegiatan Amalnya
PAN Gelar Diskusi Publik soal Pangan, Zulhas: Kita Ingin Bantu Petani Punya Kehormatan Lagi
24 Tafsir Mimpi Jatuh dari Motor, Siap-Siap Hadapi Cobaan
Geledah Rumah Djan Faridz Terkait Harun Masiku, Ini Alasan KPK
Apa Arti Mimpi Digigit Ular di Kaki? Bisa Tanda Peringatan
BUMN Ini Cetak Sejarah jadi Produsen Soda Ash Pertama di Indonesia
VIDEO: KPK Geledah Rumah Djan Faridz di Menteng Terkait Kasus Harun Masiku
5 Resep Salad untuk Membakar Lemak dengan Cepat, Tubuh Langsing Tanpa Ribet
Arti Mimpi Dapat Burung, Jadi Simbol Kebebasan dan Pencapaian
Vietnam Terancam Alami Krisis Demografi, Jumlah Kelahiran Anjlok