Alasan Risma Paksa Anak Disabilitas: Trauma akan Masa Lalu Seseorang

Menteri Sosial (Mensos) Tri Rismaharini atau Risma mengklarifikasi tindakannya yang telah memaksa Aldi, seorang penyandang disabilitas tunawicara untuk berbicara. Hal itu dilakukan Risma dalam sebuah acara di Gedung Aneka Bhakti Kemensos, Rabu (01/12/21).

oleh Ridi Fadhilah Khan diperbarui 03 Des 2021, 15:23 WIB
Diterbitkan 03 Des 2021, 13:56 WIB
Menteri Sosial Tri Rismaharini atau Risma
Menteri Sosial Tri Rismaharini atau Risma. (dok Kemensos)

Liputan6.com, Jakarta Menteri Sosial (Mensos) Tri Rismaharini atau Risma mengklarifikasi tindakannya yang telah memaksa Aldi, seorang penyandang disabilitas tunarungu wicara untuk berbicara. Hal itu dilakukan Risma dalam sebuah acara di Gedung Aneka Bhakti Kemensos, Rabu (01/12/21).

Dalam klarifikasinya, Risma mengatakan ia melakukan hal itu secara tidak langsung karena pernah mendengar cerita seseorang yang juga menyandang disabilitas.

Ia bercerita, seseorang tersebut tidak dapat berteriak saat mendapatkan perlakuan yang kurang mengenakan.

Simak berita selengkapnya dalam video berikut ini.

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya