Liputan6.com, Jakarta Andrea Hirata merasakan kehilangan yang luar biasa atas meninggalnya Verrya Yamarno, sosok Mahar dalam film 'Laskar Pelangi'. Bagi Andrea, Mahar adalah seorang pahlawan bagi kampung halamannya di Gantung, Belitung Timur.
Verrys termasuk aktor yang mengangkat daerah Belitung. "Perannya sangat mengesankan, turut mengenalkan Belitung melalui 'Laskar Pelangi'. Mampu merubah Belitung yang sebelumnya tidak memiliki industri dan akhirnya memimpin," kata Andrea melalui sambungan telepon, Selasa (13/1/2015).
"Verrys Yamarno pahlawan buat saya, Belitong berubah 1800 persen, hal itu menjadi karena Belitong tergantung ekonomi timah yang makin lama semakin sulit. Anak itu dari kampung saya dan nggak pernah main film," lanjut Andrea.
Karena hal itu, Andrea sempat berfikir untuk membuat sebuah proyek baru untuk mengenang almarhum Verrys Yamarno. Seperti film 'Laskar Pelangi', Andrea akan menggandeng Mira Lesmana dan Riri Riza.
"Saya ada pemikiran (membuat proyek baru) untuk mengenang Verrys, cuma saya akan bicarakan sama Mira dan Riri Riza," terang Andrea.
Andrea Hirata Akan Bikin Proyek Baru Kenang Sosok Mahar
Verrys termasuk aktor yang mengangkat daerah Belitung.
diperbarui 13 Jan 2015, 22:00 WIBDiterbitkan 13 Jan 2015, 22:00 WIB
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Ari Lasso Klarifikasi Kabar Perceraian dengan Vitalia, Jelaskan Alasan Pisah Ranjang dan Bantah Kabar Orang Ketiga
Saksikan Mega Series Magic 5, di Indosiar, Selasa 5 November 2024, via Live Streaming Pukul 18.00 WIB
Cara dan Syarat Perpanjangan SIM Terbaru, Benarkah Harus Punya BPJS?
7 Fakta Terkait Polisi Tangkap Karyawan Komdigi, Terlibat Kasus Judi Online
Mengatasi Kebosanan di Kereta, Ini 5 Aktivitas Seru yang Bisa Anda Coba
Memahami Toxic, Lengkap Ciri-ciri dan Cara Mengatasinya
Kapan Pemilu Amerika Mengumumkan Kemenangan Donald Trump atau Kamala Harris?
Cara Basmi Kutu Kasur: Panduan Lengkap Menghilangkan Hama Pengganggu
Sekilas Profil Aryani Fitriana, Artis Cantik dan Serba Bisa yang Dipersunting Donny Michael
AHY Dilema soal Pengadaan Lahan: 3 Juta Rumah dulu atau Sawah Baru?
Miris, Anak-anak Pengungsi Palestina Punguti Ceceran Tepung di Jalanan
Data Adalah Apa? Simak Pengertian, Fungsi, dan Jenisnya yang Perlu Dipahami