Sinopsis Sinetron SCTV Anak Band: Gilang dan Cahaya Menikah, Episode Terakhir Tayang Selasa 5 Januari 2021

Saksikan akhir kisah Anak Band.

oleh Telni Rusmitantri diperbarui 05 Jan 2021, 19:20 WIB
Diterbitkan 05 Jan 2021, 19:20 WIB
Momen Pernikahan Stefan dan Natasha Wilona di Anak Band, Bikin Baper. (Sumber: Instagram/natashawilona15/tagged)
Momen Pernikahan Stefan dan Natasha Wilona di Anak Band, Bikin Baper. (Sumber: Instagram/natashawilona15/tagged)... Selengkapnya

Liputan6.com, Jakarta Sinetron Anak Band sampai di akhir kisah. Di rumah Gilang, Miranda dengan dibantu Viona tengah menyiapkan keperluan lamaran Gilang dan Cahaya. Saat sedang bantu-bantu itu Viona benar-benar nggak bisa menahan emosionalnya yang sejak tadi dia tahan. Sinetron SCTV ini masih berlanjut. 

Viona yang diperankan Natasha Wilona, masuk ke dalam kamarnya. Diia mencoba menstabilkan emosi dengan berusaha melupakan Gilang. Tapi susah sekali, semakin dia melupakan bayang-bayang Gilang, semakin Gilang hadir di pikirannya.

Di rumah Tiara, semua orang sudah tampak berkumpul karena sebentar lagi Gilang dan keluarganya akan datang untuk melamar Cahaya. Wijaya dan Tiara tampak gelisah menunggu kehadiran Gilang dan keluarganya.

Tak lama kemudian keluarga Gilang dan keluarga Cahaya sudah berhadap-hadapan. Awalnya Erick masih agak takut takut, karena khawatir Wijaya dan Tiara membahas soal perseteruan mereka.

Ikuti sampai tuntas drama SCTV yang mulai ditayangkan pukul 20.05 WIB ini.

 

Baik-Baik Saja

Anak Band
Adegan sinetron Anak Band tayang perdana Senin (5/10/2020) pukul 19.40 WIB (Dok Sinemart)... Selengkapnya

Di rumah sakit Sheila tampak baru sadarkan diri. Dokter kasih tahu tentang kondisinya. Dia bilang kaki Sheila patah jadi selama dalam proses pemulihan Sheila harus naik kursi roda dulu. Selebihnya Sheila baik-baik saja.

Bima masuk ke dalam, Sheila kaget banget melihat kehadiran Bima disana. Sheila tanya kenapa Bima ada disini. Bima bilang dia yang bawa Sheila ke rumah sakit.

 

Sementara itu Wijaya, Tiara, Gilang, Cahaya, Erick dan Miranda sampai juga di rumah sakit. Cahaya senang dan jadi ikut terharu melihat adegan drama mengharu biru di dalam ruangan rawat Sheila.

Cahaya cs masuk. Sheila kaget dan agak takut-takut. Dia langsung minta maaf ke semuanya. Semuanya tampak enggan kecuali Cahaya dia tampak menyambut baik permintaan maaf Sheila itu.

Sementara itu Devan di rumahnya kaget melihat postingan Noni di sosmed yang ngucapin selamat ke Cahaya dan Gilang yang baru aja selesai lamaran. Devan jadi galau banget ingat kebersamaan dia dan Cahaya selama ini.

Di Rumah Sakit

Anak Band
Adegan sinetron Anak Band tayang perdana Senin (5/10/2020) pukul 19.40 WIB (Dok Sinemart)... Selengkapnya

Sementara itu Wijaya, Tiara, Gilang, Cahaya, Erick dan Miranda sampai juga di rumah sakit. Cahaya senang dan jadi ikut terharu melihat adegan drama mengharu biru di dalam ruang perawatan Sheila.

Cahaya cs masuk. Sheila kaget dan agak takut-takut. Dia langsung minta maaf ke semuanya. Semuanya tampak enggan kecuali Cahaya. Dia tampak menyambut baik permintaan maaf Sheila.

 

Kebersamaan

Anak Band
Adegan sinetron Anak Band tayang perdana Senin (5/10/2020) pukul 19.40 WIB (Dok Sinemart)... Selengkapnya

Sementara itu Devan di rumahnya kaget melihat postingan Noni di socmed yang mengucaokan selamat ke Cahaya dan Gilang yang baru saja selesai lamaran. Devan jadi galau banget ingat kebersamaan dia dan Cahaya selama ini.

Lanjutkan Membaca ↓
Loading

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya