Segmen 3: Kisruh Go-Jek di Makassar hingga Pengeroyokan Siswa SD

Kisruh ojek online Go-Jek di Makassar, Sulawesi hingga pengeroyokan teman satu kelas di Merangin Jambi.

oleh Liputan6 diperbarui 05 Des 2015, 05:08 WIB
Diterbitkan 05 Des 2015, 05:08 WIB
Cegah Intimidasi Ojek Pangkalan, GO-JEK Bentuk Satgas
Go-jek (Foto:www.go-jek.com)

Liputan6.com, Makassar - Kisruh ojek online 'Go-Jek' di Makassar, Sulawesi Selatan masih terus berlangsung. Bahkan nyaris
terjadi baku hantam antar sesama pengendara Go-Jek.

Sementara itu, Muhammad Babibi masih tergolek lemah di ruang perawatan anak Rumah Sakit Umum Daerah Bangko, Merangin Jambi akibat pengeroyokan teman satu kelasnya.

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya