Napi Pekanbaru Dipindahkan Usai Rusuh hingga Peringatan Hari Bumi

Pascakericuhan, ratusan penghuni lapas Pekanbaru dipindahkan. Sementara peringati Hari Bumi, warga bersih-bersih sampah di pelelangan ikan.

oleh Liputan6 diperbarui 06 Mei 2017, 12:50 WIB
Diterbitkan 06 Mei 2017, 12:50 WIB
Pascaricuh Napi Pekanbaru Dipindahkan hingga Peringatan Hari Bumi
Pascakericuhan, ratusan penghuni lapas Pekanbaru dipindahkan. Sementara peringati Hari Bumi, warga bersih-bersih sampah di pelelangan ikan. (Liputan 6 SCTV)

Liputan6.com, Riau - Pascakericuhan yang berbuntut ratusan napi penghuni Lapas Sialang Bungkuk, Pekanbaru, Riau, kabur. Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM memindahkan sebagian warga binaan.

Sementara itu, memperingati Hari Bumi, aksi bersih-bersih sampah dilakukan di tempat pelelangan ikan di Cilincing, Jakarta Utara. Aksi ini mengajak warga untuk tidak lagi membuang sampah plastik ke laut.

Saksikan tayangan video selengkapnya dalam tautan ini.

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya