Jadwal Closing Ceremony Asian Games 2018 Hari Ini

Jadwal Closing Ceremony Asian Games 2018 akan digelar malam ini di GBK.

oleh Edu Krisnadefa diperbarui 02 Sep 2018, 18:00 WIB
Diterbitkan 02 Sep 2018, 18:00 WIB
Penutupan Asian Games 2018
Penutupan Asian Games 2018. (INASGOC)... Selengkapnya

Liputan6.com, Jakarta - Asian Games edisi ke-18 di Jakarta dan Palembang akan resmi ditutup malam ini.  Acara closing ceremony Asian Games 2018 akan diselenggarakan di Gelora Bung Karno (GBK), Jakarta.

Closing ceremony Asian Games 2018 bakal menyajikan suguhan spektakuler yang tidak kalah dengan pembukaan Asian Games 2018. Berbeda dengan pembukaan, kali ini ada penyanyi luar negeri yang akan  tampil di upacara penutupan Asian Games 2018. 

Beberapa artis top yang akan turut memeriahkan antara lain Super Junior (Suju) dan iKon dari Korea Selatan, Bunga Citra Lestari, Siti Badriah, Isyana Sarasvati, Denada, hingga Gigi.

Masyarakat Indonesia sudah menantikan closing ceremony Closing Ceremony Asian Games 2018 ini. Pasalnya opening ceremony begitu mengagumkan dan mengundang decak kagum.

Antusiasme menyaksikan closing ceremony sangat besar. Buktinya, tiket closing ceremony Asian Games 2018 sudah ludes terjual.

Berikut jadwal closing ceremony Asian Games 2018.

* Saksikan keseruan Upacara Penutupan Asian Games 2018 dan kejutan menarik Closing Ceremony Asian Games 2018 dengan memantau Jadwal Penutupan Asian Games 2018 serta artikel menarik lainnya di sini.

Jadwal

Minggu, 2 September

19.00 WIB, Closing Ceremony Asian Games 2018

Live SCTV, Indosiar, O Channel

Lanjutkan Membaca ↓
Loading

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya