Jadwal MotoGP Aragon: Persaingan Tanpa Marquez dan Valentino Rossi

Valentino Rossi diperkirakan bakal melewatkan seri MotoGP Teruel di tempat sama pada pekan berikutnya.

oleh Achmad Yani Yustiawan diperbarui 16 Okt 2020, 16:03 WIB
Diterbitkan 16 Okt 2020, 14:00 WIB
Infografis Jadwal Sementara MotoGP 2020 banner
Ilustrasi MotoGP 2020 (Liputan6.com/Abdillah)

Liputan6.com, Jakarta Pembalap Monster Energy Yamaha Valentino Rossi terpaksa tak bisa mengikuti balapan di MotoGP Aragon. Rossi mengabarkan bila dirinya positif Covid-19 setelah mengalami sedikit demam dan ngilu pada tulang.

Asa Valentino Rossi memperbaiki kinerja di MotoGP Aragon akhir pekan ini kandas. Pembalap Monster Energy Yamaha juga diperkirakan bakal melewatkan seri MotoGP Teruel di tempat sama pada pekan berikutnya.

Sebelumnya, performa pembalap berusia 41 tahun tersebut juga kurang baik. Rossi gagal finis pada tiga balapan terakhir MotoGP.

Kinerja tersebut membuatnya terlempar ke peringkat 13 dengan jarak 57 poin dari pimpinan klasemen MotoGP Fabio Quartararo (Petronas Yamaha).

MotoGP Aragon akan kembali bergulir pada akhir pekan ini. Simak jadwal selengkapnya di halaman selanjutnya.

Simak Video Menarik Berikut Ini

Jadwal MotoGP Aragon

ilustrasi motogp
ilustrasi motogp (Liputan6.com/Abdillah)

Jumat, 16 Oktober 2020

14:55-15:40 WIB: FP1

19:10-19:55 WIB: FP 2

 

Sabtu, 17 Oktober 2020

14:55-15:40 WIB: FP3

18:30-19:00 WIB: FP4

19:35-19:50 WIB: Kualifikasi

 

Minggu, 18 Oktober 2020

19:00 WIB: Balapan

Jadwal Selanjutnya

MotoGP
Ilustrasi MotoGP. (MotoGP)

25 Oktober - MotoGP Teruel (Sirkuit Motorland Aragon)

8 November - MotoGP Eropa (Sirkuit Ricardo Tormo)

15 November - MotoGP Comunitat Valenciana (Sirkuit Ricardo Tormo)

22 November - MotoGP Portugal (Sirkuit Portimao)

Klasemen MotoGP

ilustrasi motogp
ilustrasi motogp (Liputan6.com/Abdillah)

Posisi-perubahan-Nama Pembalap-Asal-Nama Tim-Motor-Poin-Jarak

1 = Fabio Quartararo FRA Petronas Yamaha (YZR-M1) 115

2 = Joan Mir SPA Suzuki Ecstar (GSX-RR) 105 (-10)

3 ^1 Andrea Dovizioso ITA Ducati Team (GP20) 97 (-18)

4 ˅1 Maverick Viñales SPA Monster Yamaha (YZR-M1) 96 (-19)

5 ^2 Takaaki Nakagami JPN LCR Honda (RC213V) 81 (-34)

6 Ë…1 Franco Morbidelli ITA Petronas Yamaha (YZR-M1) 77 (-38)

7 Ë…1 Jack Miller AUS Pramac Ducati (GP20) 75 (-40)

8 ^4 Pol Espargaro SPA Red Bull KTM (RC16) 73 (-42)

9 = Miguel Oliveira POR Red Bull KTM Tech3 (RC16) 69 (-46)

10 ^4 Danilo Petrucci ITA Ducati Team (GP20) 64 (-51)

11 Ë…1 Brad Binder RSA Red Bull KTM (RC16)* 62 (-53)

12 Ë…4 Alex Rins SPA Suzuki Ecstar (GSX-RR) 60 (-55)

13 Ë…2 Valentino Rossi ITA Monster Yamaha (YZR-M1) 58 (-57)

14 ^2 Alex Marquez SPA Repsol Honda (RC213V)* 47 (-68)

15 = Johann Zarco FRA Reale Avintia (GP19) 47 (-68)

16 Ë…3 Francesco Bagnaia ITA Pramac Ducati (GP20) 42 (-73)

17 = Aleix Espargaro SPA Aprilia Gresini (RS-GP) 24 (-91)

18 = Iker Lecuona SPA Red Bull KTM Tech3 (RC16)* 18 (-97)

19 = Cal Crutchlow GBR LCR Honda (RC213V) 13 (-102)

20 = Bradley Smith GBR Aprilia Gresini (RS-GP) 11 (-104)

21 NA Stefan Bradl GER Repsol Honda (RC213V) 8 (-107)

22 Ë…1 Tito Rabat SPA Reale Avintia (GP19) 8 (-107)

23 Ë…1 Michele Pirro ITA Ducati Test Rider (GP20) 4 (-111)

Lanjutkan Membaca ↓
Loading

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya