Liputan6.com, New York Aktivitas seksual merupakan momen pribadi Anda yang istimewa dengan pasangan tercinta. Tapi, kegilaan terbaru muncul di dunia jejaring sosial yakni melakukan selfie usai bercinta. Sejumlah pasangan berbagi kebahagiaan usai bercinta di Instagram dengan menuliskan #AfterSex.
Sebagian besar foto menunjukkan pasangan yang meringkuk bersama-sama dan tersenyum ke kamera. Belum lagi pasangan dengan rambut acak-acakan, senyum malu-malu, serta seprai yang berantakan.
Tak mengherankan, #AfterSex memicu banyak ejekan dengan gambar tangan dan jari serta kartun yang mendominasi hashtag.
Dr Chris Chesher, Dosen Budaya Digital di University of Sydney mengatakan, fenomena oversharing menjadi hal baru yang sedang berkembang karena lebih banyak orang mencoba menggunakan platform baru.
"Apa yang terjadi ketika platform budaya baru datang adalah norma-norma bagaimana mereka harus digunakan," kata Dr Chesher seperti dilansir MailOnline, Rabu (2/4/2014).
Dr Chesher menduga tren kontroversial ini merupakan pelanggaran tabu yang disengaja. "Saya kira apa yang terjadi adalah ketika kita memiliki semacam pelanggaran konvensi tentang topik pribadi atau foto yang dianggap menyalahgunakan media dan menyebabkan kepanikan moral," kata Dr Chesher.
Tren Baru, `Selfie` Usai Bercinta
Aktivitas seksual merupakan momen pribadi . Tapi, kegilaan terbaru muncul di dunia jejaring sosial yakni selfie usai bercinta.
Diperbarui 02 Apr 2014, 19:00 WIBDiterbitkan 02 Apr 2014, 19:00 WIB
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
340 Ucapan Sungkeman Lebaran Bahasa Jawa yang Sopan dan Bermakna
Pendaftaran SNBT 2025 Dibuka Mulai Hari Ini, Catat Jadwalnya!
350 Jawaban Ucapan Lebaran yang Menyentuh Hati
Bertandang ke Markas Barcelona, Benfica Tampil Percaya Diri
Harga Emas Tertekan Aksi Ambil Untung
Pengacara Ungkap Alasan Tom Lembong Pilih Kebijakan Impor Gula saat Jadi Mendag
Puasa Sia-Sia kalau Begini, Pahala Bisa Rusak Kata UAH
350 Kata-kata Ucapan Lebaran ke Pacar yang Romantis dan Berkesan
IHSG Berpeluang Melemah, Cek Rekomendasi Saham Hari Ini 11 Maret 2025
350 Kata-Kata Maaf Lebaran untuk Orang Tua yang Menyentuh Hati
Vatikan: Paus Fransiskus Merespons Pengobatan, Bahaya Kritis Terlewati
Mengenang Kim Sae Ron: Tragedi Bunuh Diri, Tekanan Sosial, dan Pentingnya Kesehatan Mental