Kasus COVID-19 Bertambah 3.385, Sembuh 7.076, Meninggal 185 per 18 September 2021

Sudah 4.188.529 kasus COVID-19 tercatat di Tanah Air selama pandemi 1,5 tahun berlangsung.

oleh Benedikta Desideria diperbarui 18 Sep 2021, 18:17 WIB
Diterbitkan 18 Sep 2021, 18:17 WIB
FOTO: Antisipasi Penyebaran COVID-19, RSUI Gelar Swab Test Massal
Petugas medis berbincang dengan warga yang mengikuti swab test massal di Rumah Sakit Universitas Indonesia (RSUI), Depok, Jawa Barat, Selasa (2/6/2020). RSUI menggelar program pekan swab test massal mulai tanggal 2-19 Juni 2020. (Liputan6.com/Herman Zakharia)

Liputan6.com, Jakarta Hari ini, kasus COVID-19 di Indonesia bertambah 3.385. Maka sudah 4.188.529 kasus COVID-19 tercatat di Tanah Air.

Jawa Timur hari ini melaporkan tambahan kasus COVID-19 tertinggi yakni 314. Disusul Jawa Tengah dengan 298 kasus Corona hari ini.

Lalu, kasus sembuh dari COVID-19 hari ini sebanyak 7.076 dengan akumulais 3.983.140.

Sementara yang meninggal bertambah 185. Maka sudah ada 140.323 orang yang meninggal karena terinfeksi virus SARS-CoV-2 di Indonesia.

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.


Infografis Gerakan 3T dan Jurus Jitu Landaikan Kasus Covid-19.

Infografis Gerakan 3T dan Jurus Jitu Landaikan Kasus Covid-19. (Liputan6.com/Abdillah)
Infografis Gerakan 3T dan Jurus Jitu Landaikan Kasus Covid-19. (Liputan6.com/Abdillah)
Lanjutkan Membaca ↓

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya