Liputan6.com, Jakarta Di zaman serba canggih seperti sekarang, perangkat teknologi komunikasi sangan memudakan seseorang dalam berkomunikasi. Terlebih, keberadaannya juga dapat memudahkan seseorang untuk melakukan segala macam aktivitas, seperti berbelanja.
Hanya tinggal mengandalkan smartphone, kamu tak perlu lagi untuk berkunjung ke toko fisik guna membeli barang yang dibutuhkan. Cukup dengan berkirim pesan pada sang penjual soal barang yang ingin dibeli, maka barang tersebut akan sampai dengan segera ke kediamanmu.
Kecanggihan teknologi tersebut lantas dimanfaatkan oleh banyak orang seperti untuk memesan galon. Lantaran malas gerak atau mager keluar kamar, ditambah beratnya barang yang ingin dibeli, akhirnya mereka selalu memesan galon lewat pesan singkat atau chat.
Advertisement
Kocaknya, tak jarang cara orang memesan ini hanyalah copy-paste dari sebelumnya. Sementara itu, si tukang galon sendiri kadang kala membalasnya dengan stiker-stiker lucu. Berikut 6 chat lucu dengan tukang galon, dirangkum Liputan6.com dari berbagai sumber, Selasa (23/11/2021).
1. Tanpa panjang lebar, cukup stiker yang berbicara.
Advertisement
2. Kayaknya setiap tukang galon mesti punya stiker ini.
3. Jadi curiga, jangan-jangan orang di stiker itu adalah mas-mas galonnya sendiri.
Advertisement
4. Tinggal kirim stiker galon, yang antar sudah paham.
5. Nggak apa-apa nggak pernah dibales sama abangnya, yang penting galonnya diantar.
Advertisement