6 Penampakan Isi Kamar Lesti Kejora Sebelum Menikah, Sederhana Serba Pink

Mengintip potret kamar Lesti Kejora sebelum pindah rumah usai menikah dengan Rizky Billar.

oleh Putra Marenda diperbarui 07 Okt 2022, 19:35 WIB
Diterbitkan 07 Okt 2022, 19:35 WIB
6 Penampakan Isi Kamar Lesti Kejora Sebelum Menikah, Sederhana Serba Pink
6 Penampakan Isi Kamar Lesti Kejora Sebelum Menikah, Sederhana Serba Pink (YouTube 3D Entertainment)

Liputan6.com, Jakarta Nama Lesti Kejora saat ini sedang ramai jadi pusat perhatian publik. Pelantun lagu Bismillah Cinta menjadi sorotan usai melaporkan suaminya, Rizky Billar yang melakukan kekerasan dalam rumah tangga (KDRT). Saat ini Lesti dirawat di rumah sakit karena alami beberapa luka lebam di tubuhnya.

Terlepas dari itu, sosok Lesti Kejora memang sedari dulu selalu tuai atensi. Perempuan yang kerap dipanggil Dede ini memang kariernya melejit usai menjadi juara D'Academy. Sosoknya yang ramah serta memiliki sifat murah hati membuat Lesti memiliki banyak penggemar.

Semakin terkenalnya Lesti, membuat publik juga penasaran melihat kamar yang ditempatinya. Sebelum menempati rumah mewah usai menikah dengan Billar, Lesti diketahui pernah tinggal bersama orang tuanya di Tangerang. Kamar Lesti pun jadi pusat perhatian karena serba pink dan terlihat sederhana.

Kamar Lesti tertata rapi dengan beberapa boneka lucu ada di sana. Berikut Liputan6.com rangkum dari YouTube 3D Entertainment, penampakan isi kamar Lesti Kejora sebelum menikah, Jumat (7/10/2022).

1. Ini dia potret kamar Lesti saat masih tinggal bersama orang tua di Tangerang. Kamar Lesti sederhana serba pink.

6 Penampakan Isi Kamar Lesti Kejora Sebelum Menikah, Sederhana Serba Pink
6 Penampakan Isi Kamar Lesti Kejora Sebelum Menikah, Sederhana Serba Pink (YouTube 3D Entertainment)

2. Kamar perempuan berusia 23 tahun ini dipenuhi dengan koleksi boneka lucu.

6 Penampakan Isi Kamar Lesti Kejora Sebelum Menikah, Sederhana Serba Pink
6 Penampakan Isi Kamar Lesti Kejora Sebelum Menikah, Sederhana Serba Pink (YouTube 3D Entertainment)

3. Dari boneka beruang hingga Hello Kitty ada di sudut kamar Lesti Kejora.

6 Penampakan Isi Kamar Lesti Kejora Sebelum Menikah, Sederhana Serba Pink
6 Penampakan Isi Kamar Lesti Kejora Sebelum Menikah, Sederhana Serba Pink (YouTube 3D Entertainment)

4. Kamar Lesti tampak sederhana dengan adanya galon air minum dan dispenser di dalam kamar.

6 Penampakan Isi Kamar Lesti Kejora Sebelum Menikah, Sederhana Serba Pink
6 Penampakan Isi Kamar Lesti Kejora Sebelum Menikah, Sederhana Serba Pink (YouTube 3D Entertainment)

5. Koleksi baju ibu dari Muhammad Leslar Al-Fatih Billar pun tertata rapi.

6 Penampakan Isi Kamar Lesti Kejora Sebelum Menikah, Sederhana Serba Pink
6 Penampakan Isi Kamar Lesti Kejora Sebelum Menikah, Sederhana Serba Pink (YouTube 3D Entertainment)

6. Ini dia potret lemari dari Lesti Kejora. Pelantun lagu Bismilah Cinta ini menaruh gaun-gaun untuk tampil bernyanyi di lemari khusus.

6 Penampakan Isi Kamar Lesti Kejora Sebelum Menikah, Sederhana Serba Pink
6 Penampakan Isi Kamar Lesti Kejora Sebelum Menikah, Sederhana Serba Pink (YT 3D Entertainment)
Lanjutkan Membaca ↓
Loading

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya