Liputan6.com, Minnesota - Skadal emisi gas buang Volkswagen (VW) tidak diragukan membawa efek domino. Beberapa pabrikan disebut-sebut melakukan hal yang sama, bahkan lebih parah.
Tentu, aksi curang yang dilakukan pabrikan mobil ini merugikan konsumen. Tak heran, skandal ini menuai berbagai reaksi, salah satunya yang dituangkan dalam bentuk kostum hallowen.
Menurut laman halloweencostumes.com, pemuatan kostum ini bukan untuk menghancurkan dan memojokkan industri roda dua, khususnya Volkswagen. Namun, kostum ini hanya sekadar hiburan atau masukan bagi anak-anak yang belum memiliki tema hallowen.
"Ini adalah komedi. Ketika menangis karena sakit hati terlalu sering, maka inilah saatnya tertawa!" tulis laman resmi mereka, diakses Selasa (6/10/2015).
Meskipun demikian, tetap saja kostum ini adalah sebuah bentuk protes. Apalagi, sebagaimana kita tahu, komedi, menjadi salah satu medium dalam meluapkan kritik terhadap fenomena yang muncul di masyarakat.
Seperti yang terlihat pada foto, kostum hallowen ini terdiri dari masker, mobil-mobilan berbahan busa dengan asap hitam mengepul dan jerigen berlambang VW beraksen tengkorak, lengkap dengan uang yang disumpal pada lubang jerigen.
Secara umum, kostum ini menggambarkan bagaimana praktik curang Volkswagen yang dilakoni selama bertahun-tahun.
(rio/gst)
Ini Sindiran Unik Aksi Tipu-tipu Volkswagen
Halloweencostumes.com merilis kostum unik berupa sindiran untuk Volkswagen terkait dengan skandal emisi gas buang.
diperbarui 06 Okt 2015, 14:00 WIBDiterbitkan 06 Okt 2015, 14:00 WIB
Halloweencostumes.com merilis kostum unik berupa sindiran untuk Volkswagen terkait dengan skandal emisi gas buang.
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
Video Terkini
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Arti Mimpi Mancing Belut: Simbol Keberuntungan dan Tantangan Hidup
Perusahaan Penyedia ETF AS Berlomba Luncurkan Dana Kripto Baru
Harga Gabah Petani Resmi Naik mulai 15 Januari 2025, Jadi Segini
Kapan Mulai Puasa 2025? Mari Sambut dengan Amalan-amalan Ini
PSSI Copot Shin Tae-yong, Fans Timnas di Gorontalo Kecewa
Harga Cabai Masih Rp 130 Ribu per Kg, Pedagang Resah
12 Makanan Khas Pacitan yang Wajib Dicoba, dari Tiwul hingga Otak-Otak Tuna
Kronologi Mobil Bos Rental Tangerang Digelapkan hingga Berujung Penembakan Maut
Menilik Kembali Perjalanan dan Kiprah Shin Tae-yong di Timnas Indonesia
For Revenge Kolaborasi dengan More on Mumbles, Lahirkan Semula Versi Akustik
Resep Risol Lezat dan 5 Varian Isinya, Jadi Peluang Bisnis Menjanjikan
Garuda Indonesia Serap Right Issue Perusahaan Anak, Segini Nilainya